Apa Itu Fitur DANA Kaget?
DANA Kaget adalah sebuah fitur yang memudahkan pengguna aplikasi DANA untuk saling berbagi saldo. Caranya cukup unik, yaitu melalui sebuah link atau tautan khusus yang dibuat oleh pengirim dan kemudian dibagikan kepada orang lain.
Uniknya lagi, pengirim memiliki kendali penuh atas jumlah saldo yang akan dibagikan serta bagaimana saldo tersebut didistribusikan. Mereka bisa memiliki apakah saldo dibagi secara acak dengan nominal berbeda-beda untuk setiap penerima, atau dibagi rata dengan jumlah sama.
Bagi siapa saja yang mendapatkan tautan DANA Kaget, ada kesempatan untuk memperoleh sejumlah saldo sesuai dengan pengaturan dari pengirim.
Fitur ini sengaja dihadirkan untuk memberikan pengalaman berbagi yang tidak hanya praktis, tetapi juga menyenangkan. DANA Kaget seringkali digunakan sebagai cara untuk berbagi rezeki, memberikan hadiah, atau sekadar membuat kejutan spesial.
Cara Klaim Saldo DANA Gratis
- Pastikan Anda memiliki aplikasi DANA di smartphone.
- Sebagai langkah awal, Anda harus login ke Akun DANA terlebih dahulu.
- Klik Link saldo DANA Kaget yang ditemukan (sudah ada pada bodi artikel, diharapkan mempunyai domain dana.id)
- Link tersebut mengarah langsung ke aplikasi DANA.
- Di aplikasi, Anda bakal menyaksikan amplop virtual DANA Kaget.
- Klik amplop pada aplikasi untuk membuka dan mengklaim saldo.
- Jika beruntung serta kuota masih tersedia, saldo DANA Kaget langsung masuk ke akun DANA Anda.
Link Saldo DANA Kaget Gratis Terbaru 18 April 2025
Berikut link saldo DANA gratis terbaru Jumat 18 April 2025 yang masih aktif:
Baca Juga: 5 Aplikasi Investasi Saham AS Terbaik
Catatan: Perlu diketahui, artikel ini hanya sebatas menyediakan informasi tentang saldo DANA Kaget terbaru. Namun, segala risiko yang mungkin terjadi tidak menjadi tanggung jawab Suara.com. Link DANA Kaget hari ini yang tercantum berasal dari donatur yang menggunakan aplikasi DANA.
Berita Terkait
-
5 Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis dan Terpercaya, Klaim Rp 300 Ribu Sekarang
-
Libur Panjang Makin Cuan! Dapatkan Dana Kaget Spesial Akhir Pekan di DANA
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis? 4 Game Ini Bisa Jadi Penghasil Uang Tambahanmu!
-
Saldo Dana Kaget Gratis Buat Top Up Diamond MLBB: Ini Link Resmi yang Aman!
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Empat Tim Esports Indonesia Siap Tempur di APAC Predator League 2026
-
7 Tips Memilih Smartwatch yang Tepat untuk Android, iPhone, dan Gaya Hidup
-
Turnamen Internasional Free Fire FFWS Global Finals 2025 Cetak Rekor Dunia
-
Adu HP POCO C85 vs Vivo Y28: Dibekali Baterai 6000 mAh Kamera 50 MP Tapi Harga Beda Jauh?
-
Buriram United Esports Juara Dunia FFWS Global Finals 2025 Free Fire
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 November: Raih 6.000 Gems dan 15 Juta Koin
-
5 CCTV 360 Derajat untuk Jangkauan Luas, Harga Mulai Rp150 Ribuan
-
5 Tablet dengan Fitur NFC Paling Murah, Transaksi Digital Jadi Mudah
-
4 Smartwatch dengan Layar AMOLED Paling Murah, Tetap Jernih di Bawah Sinar Matahari
-
Mengenal Jinlin Crater, Kawah Modern Terbesar di Bumi