- Buka aplikasi Google Chrome
- Ketuk ikon tiga titik vertikal di pojok kanan atas
- Pilih 'Setelan' atau 'Settings'
- Masuk ke bagian 'Pengaturan Situs'
- Pilih 'Pop-up dan Pengalihan'
- Nonaktifkan opsi ini dengan menggeser sakelar ke posisi mati
3. Hapus Aplikasi Mencurigakan yang Memunculkan Iklan
Kadang-kadang, sumber iklan berasal dari aplikasi yang terpasang dan tidak diketahui atau mencurigakan. Untuk mengatasinya, lakukan cara berikut:
- Buka menu Pengaturan
- Pilih 'Aplikasi' atau 'App Management'
- Cari aplikasi yang tidak dikenal atau mencurigakan
- Klik aplikasi tersebut, lalu tekan 'Uninstall' untuk menghapusnya
4. Gunakan DNS Pribadi
Mengaktifkan DNS pribadi yang dapat memblokir iklan dari beberapa sumber tertentu. Caranya sebagai berikut:
- Buka menu Pengaturan
- Pilih 'Koneksi'
- Masuk ke 'Pengaturan Koneksi Lainnya'
- Pilih opsi 'DNS Pribadi'
- Masukkan alamat host DNS seperti dns.adguard-dns.com
5. Perbarui Perangkat Lunak
Melakukan update sistem dapat meningkatkan keamanan dan meminimalkan iklan yang tiba-tiba muncul. Caranya sebagai berikut:
- Buka menu Pengaturan
- Pilih 'Software Update' atau 'Pembaruan Perangkat Lunak'
- Cek dan instal pembaruan yang tersedia
6. Atur Privasi Iklan di Pengaturan Privasi
Kamu juga bisa mengatur topik iklan yang muncul di HP OPPO untuk memblokir jenis iklan tertentu. Caranya sebagai berikut:
- Buka menu Pengaturan
- Pilih Privasi dan Keamanan
- Pilih Pengaturan Privasi Lainnya
- Masuk ke menu Iklan > Privasi Iklan > Topik Iklan
- Pilih topik yang ingin kamu blokir, lalu konfirmasi
Itulah 6 cara menghilangkan iklan di HP OPPO yang tiba-tiba muncul. Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, kamu bisa mengurangi bahkan menghilangkan gangguan iklan tersebut. Semoga bermanfaat.
Baca Juga: Vivo X Fold 5 Rilis Juli Mendatang, Diyakini Bakal Jadi HP Lipat Paling Ringan di Dunia
Kontributor : Dini Sukmaningtyas
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Jadwal Grand Final M7 AE vs RORA, Siapa yang Angkat Piala? Ini Prediksi Alter Ego vs Aurora PH
-
Cara Menghapus Halaman Kosong di Microsoft Word dengan Cepat dan Mudah
-
57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 25 Januari: Klaim Voucher Draft Gratis dan Bocoran CR7 Messi 117
-
Hasil AE vs SRG M7 Mobile Legends, Alter Ego Comeback Amankan Tiket Grand Final
-
Terpopuler: 5 HP Layar Lengkung Murah 2026, Alter Ego Tembus Top 4 M7 Mobile Legends
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 24 Januari 2026, Banjir Item Jujutsu Kaisen Gratis
-
Adu Chipset Dimensity 8450 vs Snapdragon 8 Gen 3: 'Jantungnya' HP Flagship, Mana Paling Gacor?
-
Oppo Reno 15 vs iPhone 15: Duel HP Kelas Menengah Premium, Siapa Juaranya?
-
30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 24 Januari 2026, Hadiah TOTY Siap Diklaim Gratis