Spesifikasi Infinix Smart 10 Plus. (Infinix Malaysia)
Smartphone turut dibekali fitur Wet and Oily Touch serta peringkat IP64 untuk ketahanan terhadap cipratan air.
"Tahan Lama dan Tahan Benturan. Dibuat untuk semua petualangan. Setelah berbagai percobaan dan pengujian, peralatan kami adalah yang paling andal serta kokoh, membebaskan Anda dari kekhawatiran akan benturan," klaim Infinix melalui laman resminya.
Perusahaan mengklaim bila perangkat sudah lulus uji 25 ribu kali Drop Test dan 1,5 juta kali Drop Resistant Test.
Detail Spesifikasi Infinix Smart 10 Plus
- OS: Android 15 (Go edition), XOS 15
- Chipset: Unisoc T7250 (12 nm)
- CPU: Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A75 & 6x1.6 GHz Cortex-A55)
- GPU: Mali-G57 MP1
- RAM: 4 GB (LPDDR4X)
- Internal Memori: 128 GB (EMMC)
- Layar: IPS LCD 6,67 inci HD Plus (720 x 1600 piksel), 120 Hz, 720 nits
- Kamera utama: 8 MP, f/2.0, 1/4” sensor, 1.12um, AF (Front Flash + Rear Dual Flash)
- Kamera depan: 8 MP, f/2.0, 1/4” sensor, 1.12um, FF
- Baterai: 6000 mAh + fast charging 18 W
- Konektivitas: Dual NANO SIM+ Micro SD, GPS, Wi-Fi 802.11 (a/b/g/n/ac), Bluetooth. Ada Versi NFC dan Non-NFC
- Jaringan: LTE/4G
- Dimensi: 165.62 x 77.01 x 7.99 mm
- Berat: 198 gram
Itulah tadi rincian fitur dan spesifikasi Infinix Smart 10 Plus, tertarik menantikan HP murah satu ini?
Komentar
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Candaan Bocor saat Live, Admin Medsos Wali Kota Surabaya Minta Maaf dan Mengundurkan Diri
-
23 Kode Redeem FC Mobile 2 November: Dapatkan Player Pack UCL, Rank Up Point, dan XP Trainer
-
23 Kode Redeem FF 2 November: Segera Klaim Skin SG2, Bundle, Diamond, dan Gloo Wall Gratis
-
5 Tablet Android dengan SIM Card yang Murah dan Praktis, Mulai Rp 1 Jutaan
-
5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
-
Cara Blur WhatsApp Web dengan Mudah, Anti Intip Saat di Kantor
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
MediaTek Dimensity 6400 Setara Chipset Apa? Bersaing dengan Snapdragon Berapa?
-
Intip Harga HP Infinix per November 2025, Spek Terbaik Mulai Rp1 Jutaan
-
18 Kode Redeem FC Mobile 2 November 2025, Klaim Pemain Gratis OVR 113 Terbatas