Suara.com - Inilah beberapa chipset yang setara dengan Mediatek Dimensity 9400 Plus. Salah satunya adap chipset tangguh buatan Apple.
Mediatek Dimensity 9400 Plus adalah SoC octa-core kelas atas untuk tablet dan ponsel pintar Android yang diluncurkan pada 10 April 2025.
Chipset ini mengusung satu inti Cortex-X925 yang bertenaga (hingga 3,73 GHz), tiga inti Cortex-X4 (hingga 3,3 GHz), dan empat inti Cortex-A720 yang efisien (hingga 2,4 GHz).
Jeroannya ini dipadukan dengan NPU 890 khusus dan iGPU Immortalis-G925 MC12 yang membuat kinerjanya makin oke.
Sebenarnya, Dimensity 9400 yang lebih lama memiliki komponen-komponen utama yang sama, namun dengan kecepatan clock yang lebih rendah menjadi faktor pembeda.
Sebagai chip untuk produk unggulan tahun 2025 dan 2026, Dimensity hadir dengan kemampuan navigasi dan jaringan yang canggih, termasuk Wi-Fi 7 dan Bluetooth 6, serta fitur-fitur menarik lainnya seperti dukungan tiga layar.
Chip ini dibangun dengan proses N3E TSMC. Karena berbagai upgradenya, banyak yang bertanya-tanya sebenarnya MediaTek Dimensity 9400 Plus setara dengan apa?
Chipset MediaTek Dimensity 9400 Plus Setara Apa?
1. Snapdragon 8 Elite
Baca Juga: MediaTek Dimensity 9500, Otak Baru HP Flagship dengan Teknologi AI Generasi Terbaru
MediaTekDimensity 9400 Plus secara umum unggul dalam performa sistem secara keseluruhan, terutama CPU dan GPU.
Namun Snapdragon 8 Elite menunjukkan keunggulan dalam performa single-core, manajemen termal, dan frame rate gaming yang berkelanjutan.
Hasil benchmark bervariasi berdasarkan pengujian, tetapi Benchmark AnTuTu sering kali mendukung Dimensity 9400+.
Sementara Geekbench mengatakan jika Snapdragon 8 Elite lebih baik daripad Dimensity 9400+.
Keunggulan Qualcomm Snapdragon 8 Elite (Gen 4)
- Kecepatan clock CPU 16% lebih tinggi (4320 vs 3730 MHz)
Kelebihan MediaTek Dimensity 9400 Plus
Berita Terkait
-
MediaTek Dimensity 9500, Otak Baru HP Flagship dengan Teknologi AI Generasi Terbaru
-
Skor AnTuTu Snapdragon 8 Elite Gen 5 Terungkap, Tembus 4 Juta Poin
-
Snapdragon 8 Elite Gen 5 Resmi, Chipset Paling Ngebut Buatan Qualcomm
-
MediaTek Dimensity 9500 Meluncur: Jadi Chip Anyar pada Oppo Find X9 dan Vivo X300
-
Chipset Xiaomi 17 Pro Disebut Siap Tandingi SoC Milik iPhone 17 Pro
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Warga Malaysia Bikin Geger di Apartemen Paris Gara-gara Durian, Netizen: Coba Goreng Ikan Asin
-
Spesifikasi Oppo Reno 15 Versi China: Pakai Dimensity 8450 dan Kamera 200 MP
-
Cara Menyembunyikan Aplikasi di iPhone, Lindungi Data Pribadi
-
Ponsel Misterius Realme Gunakan Dimensity 7400 Ada di Geekbench
-
5 Tablet dengan Kamera Depan 11 MP ke Atas, Selfie dan Video Call Jadi Lebih Jernih
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Poco F8 Pro dan F8 Ultra Rilis 26 November dari Bali, Kembaran Redmi K90
-
Sisternet Jadi Sorotan di W20 Summit Afrika Selatan, Indonesia Angkat Pemberdayaan Perempuan Digital
-
Sony & Nintendo Rilis Cuplikan Perdana Film Live-Action Legend of Zelda
-
Teaser Resmi Oppo Reno 15c Beredar, Harga Bakal Lebih Murah