- Nubia meluncurkan Red Magic 11 Pro Plus Golden Saga Edition, HP gaming premium dengan lapisan emas asli.
- Perangkat ini memuncaki skor AnTuTu Desember 2025 berbekal Snapdragon 8 Elite Gen 5 dan RAM 24 GB.
- Edisi khusus ini dilengkapi fitur mewah seperti pendingin cair berlapis emas dan dijual terbatas di China.
Suara.com - Submerek gaming Nubia, Red Magic, terkenal dengan smartphone beperforma gahar. Perusahaan sekarang meluncurkan Red Magic 11 Pro Plus Golden Saga Edition yang ditujukan untuk pengguna premium.
Bagaimana tidak, Red Magic 11 Pro Plus Golden Saga Edition merupakan HP gaming dengan desain khusus berlapis emas.
Sebagai catatan, platform benchmark AnTuTu baru saja mengungkap daftar HP Android terkencang di dunia periode Desember 2025.
Red Magic 11 Pro Plus memuncaki daftar HP Android terkencang dengan skor AnTuTu skor 4.118.828 poin.
Smartphone meraih skor tinggi berkat kombinasi Snapdragon 8 Elite Gen 5, RAM 24 GB, dan sistem pendingin berlapis.
Bisa dibilang bila Red Magic 11 Pro Plus merupakan HP Android terkencang pada awal 2026.
Mengingat Red Magic 11 Pro Plus Golden Saga Edition mengincar kelas atas, smartphone ini dibanderol 9.899 yuan atau Rp24 juta (24GB/1TB)
Perangkat masih dipasarkan secara terbatas di China dan belum diketahui terkait ketersediaan secara global termasuk ke Indonesia.
Apabila ingin versi lebih ringan, perusahaan mengonfirmasi bila Red Magic 11 Pro akan tersedia ke pasar Tanah Air dalam waktu dekat.
Baca Juga: HP 2 Jutaan Ke Bawah Terbaik untuk Gaming Harian dan Multitasking di 2025
Fitur Red Magic 11 Pro Plus Golden Saga
HP gaming ini bukan sekadar alat bermain game, melainkan sebuah pernyataan status.
Bayangkan sebuah perangkat yang dibalut material kelas otomotif dengan konstruksi serat karbon supercar dan penutup belakang dari safir kelas kedirgantaraan.
Tidak berhenti di situ, bingkainya menggunakan logam dengan lapisan perak mengkilap yang memancarkan aura premium.
Namun, kemewahan sesungguhnya terletak pada detail ponsel.
Mengutip Notebookcheck, Red Magic dengan berani menyematkan "sistem pendingin cair berlapis emas pertama di industri", lengkap dengan ruang uap dan saluran udara yang juga berlapis emas.
Berita Terkait
-
5 Perbedaan Snapdragon vs Dimensity: Mana yang Lebih Worth It di Awal 2026?
-
10 HP Android Terkencang Versi AnTuTu Desember 2025: Red Magic dan iQOO Bersaing Ketat
-
Spesifikasi Honor Win: HP Gaming dengan Baterai 10.000 mAh dan Layar Gahar 185 Hz
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kebangkitan MacBook 'Mungil': Apple Siapkan Laptop Murah dengan 'Jeroan' iPhone 16 Pro!
-
HP Murah dengan Snapdragon 6 Gen 3, Skor AnTuTu POCO M8 5G Tembus 800 Ribu
-
Telkom Gandeng Palo Alto Networks, Siapkan Talenta Muda Hadapi Ancaman Siber Masa Depan
-
Halo Campaign Evolved Bakal Rilis 2026: Fitur Terungkap, Gunakan Unreal Engine 5
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
-
Internet Jadi Kunci Arus Balik Nataru, Komdigi Pantau Jaringan 24 Jam
-
IDC Prediksi Pengiriman PC 2026 Anjlok hingga 9 Persen, Efek Domino Ledakan AI Mulai Terasa
-
58 Kode Redeem FF Terbaru 3 Januari: Raih HRK, Emote 2026, dan Bundle Mr Icy
-
Moto X70 Air Pro Lolos Sertifikasi, Bawa RAM 16 GB dan Chip Anyar
-
MediaTek Dimensity 7100 Resmi Meluncur, Infinix Note Edge Bakal Jadi yang Pertama?