Suara.com - Museum Bahari terbakar pada Selasa (16/1) sekitar pukul 09.00 WIB. Di dalam Museum Bahari terdapat berbagai koleksi yang berhubungan dengan kebaharian dan kenelayanan bangsa Indonesia dari mulai Sabang hingga Merauke. Seperti koleksi miniatur kapal moderen, alat navigasi, jangkar, teropong, model mercusuar, dan aneka meriam. Teknologi pembuatan perahu tradisional sampai berbagai cerita yang menyertainya juga ada di museum ini.
Museum Bahari diresmikan pada tahun 1974 oleh Gubernur DKI Jakarta Ali Sadikin. Pengawasan dan pengelolaan museum berada di Dinas Kebudayaaan Permuseuman Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Gedung yang terbakar ini diperkirakan seluas 500 meter persegi. Korsleting listrik diduga menjadi penyebab kebakaran bangunan peninggalan VOC tersebut. Simak selengkapnya dalam video berikut.
Berita Terkait
-
5 Permata Tersembunyi Kota Tua Jakarta: Dari Masa Kolonial ke Kemerdekaan
-
Gubernur Pramono Anung Ingin 'Boyong' IKJ dari Cikini ke Kota Tua, Begini Reaksi Kampus
-
Tumbuh dengan Parenting VOC, Ternyata Tidak Seburuk Itu
-
Dukung Revitalisasi Kota Tua, Veronica Usul Ada Pendongeng hingga Musisi di Alun-Alun Fatahillah
-
Warga Jakarta Telantarkan Jenazah Pejabat Pajak di Pinggir Jalan, Tolak Gotong ke Makam
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Sambut 20 Tahun Berkarier di Big Bang Festival, Virgoun Curhat Last Child Hampir Bubar
-
Misteri Kematian Keluarga di Warakas, Polisi Temukan Jasad Melepuh
-
Dana Sisa Anggaran Himbara Ditarik Rp75 Triliun, Purbaya Mau Bagi-bagi ke Kementerian
-
Andi Arief: SBY Terganggu Difitnah Jadi Dalang Isu Ijazah Palsu Jokowi
-
Mualem Minta Daging ke Tito dan Purbaya untuk Warga Aceh: Impor Boleh Pak
-
Mobilitas Warga Pulih, Jembatan Sementara Lawe Mengkudu Resmi Difungsikan
-
Menuju 2026, Recap Berita Viral Setahun Kebelakang
-
Warga Patuh Tanpa Kembang Api, Kapolri: Doa Bersama Dominasi Malam Tahun Baru
-
NGORBIT Eksklusif: Cerita Mistis Cast 'Alas Roban' saat Syuting di Lokasi Paling Angker Jateng
-
Gilang Dirga Tak Kuasa Menahan Air Mata Mengenang Sosok Almarhum Ayahnya