Suara.com - Anak angkat Cristiano Ronaldo, Martunis, dipertemukan dengan sang ayah angkat di Turin, Italia, pada 28 Agustus 2019 lalu. Pertemuan tersebut difasilitasi oleh sponsor Liga 1 2019, Shopee.
Martunis pun menceritakan pertemuannya dengan Ronaldo, di mana megabintang Juventus itu memberinya wejangan untuk terus semangat dan kerja keras.
"Dia selalu kasih saya semangat. Saat bertemu di Portugal, dia tanya kabar saya dan keluarga. Dia kasih saya dukungan untuk terus semangat dan tetap kerja keras," kata Martunis di Restoran Meradelima, Jakarta Selatan, Selasa (3/9/2019).
Setelah diangkat anak oleh Ronaldo, Martunis sempat menimba ilmu di Sporting Lisbon untuk menjadi pesepak bola. Namun, karier Martunis terhenti menyusul cedera lutut yang membekapnya.
Ronaldo pun berkata kepada Martunis jika sudah terlambat baginya jika ingin berkarier di Eropa. Namun, Ronaldo juga meminta Martunis untuk tidak putus asa karena segala sesuatu itu mungkin terjadi.
"Dia (Ronaldo) pernah bilang sudah telat main di Eropa. Tapi, kalau kerja keras tidak ada yang mustahil," sambungnya.
Video Editor: Fatikha Rizki Asteria N
Berita Terkait
-
Kemenkes Kerahkan 513 Nakes ke Wilayah Paling Terisolir di Aceh
-
Hasil Drawing dan Jadwal Play-off Liga Champions 2025/2026: Real Madrid Lawan Benfica Lagi
-
Dilantik Jadi P3K Paruh Waktu, Nurul Akmal: Alhamdulillah, Tapi Kayak Gak Adil
-
Liverpool Ikut Pantau Bintang Muda Juventus Kenan Yildiz
-
Satgas PRR Turun Gunung, Percepat Pemulihan Infrastruktur di Aceh Timur & Utara
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Pernyataan Hogi Minaya dan Istri usai Kasusnya Dihentikan
-
Kejari Sleman Umumkan Penghentian Penuntutan Terhadap Tersangka Hogi Minaya
-
Kaesang Singgung Ketidakhadiran Bapak J saat Rakernas
-
Kapolresta Sleman Dinonaktifkan, Coreng Citra Polri Buntut Kasus Hogi Minaya
-
Mengagetkan! Dirut BEI Iman Rachman Tiba-tiba Mengundurkan Diri, Ini Alasannya
-
Risiko Konsumsi Ikan Sapu-sapu dari Sungai Tercemar, Kemenkes Ingatkan Hal Ini
-
Tiba di China, PM Inggris Bertemu Presiden Xi Jinping
-
Trailer vs Realita, Meriam Bellina Sebut Film Titip Bunda di Surga-Mu Bakal Kasih Kejutan
-
Eks Jenderal Polisi Tegur Keras Kapolres Sleman, Kritik Penanganan Kasus Jambret
-
Adu Argumen Pasha Ungu dengan Wamen PPPA Memanas di Rapat DPR