Suara.com - Talkshow bertajuk "1001 Siasat Media Lokal untuk Berkembang" merupakan bagian dari rangkaian momen HUT ke-8 Suara.com, yang akan mengulas sedikit banyaknya tentang tantangan bagi media-media lokal untuk terus berkembang, sekaligus pilihan-pilihan solusi dan praktiknya sejauh ini.
Diketahui, di era digital di mana informasi banyak tersedia di mana-mana termasuk di media sosial, hingga adanya disrupsi informasi, media lokal yang sejak beberapa tahun lalu sempat tumbuh dan berkembang bak "jamur di musim hujan" harus menghadapi tantangan berat untuk terus bertahan dan berkembang.
Dalam talkshow spesial dan menarik ini, tampil tiga narasumber yang setidaknya mewakili tiga grup media yang tidak berpusat di Jakarta melainkan tumbuh di daerah. Masing-masing yaitu Suwarmin dari Solopos Media Group, Rahim Asyik dari PT Promedia Teknologi Indonesia, dan Lucky Lokononto dari Beritajatim.com. Selengkapnya, silakan langsung simak Live Streamingnya di atas.
Produser/Asisstant Produce/Creative/Videografer/Operator/Host: Iramdani/Dendi Afriyan/Ikbal Maulana/Reykha Egapuspa/Gita Ramadhany/Nadya Khoirul/Adit Rianto/Hyoga Dewa Murti/Ainul Hakim/Andika Bagus/Suciati/Nami
Berita Terkait
-
Local Media Community Gelar Workshop 'AI Tools Training for Journalists' di Yogyakarta
-
Dua Resep Kunci Masa Depan Media Lokal dari BMS 2025: Inovasi Bisnis dan Relevansi Konten
-
Tak Hanya Game! Politisi PKB Desak Pemerintah Batasi Medsos Anak Usai Insiden Ledakan SMA 72 Jakarta
-
VinFast Gandeng Media Lokal: Edukasi Green Future Jadi Prioritas!
-
Survei Setahun Pemerintahan Prabowo: Sorotan Tajam Media Digital pada Janji dan Realita Kebijakan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Film Sengkolo: Petaka Satu Suro, Saat Tradisi Menjadi Petaka
-
Local Media Community Gelar Workshop 'AI Tools Training for Journalists' di Yogyakarta
-
Kronologi Meninggalnya Lucky Element, Sempat Lemas dan Masuk ICU
-
Tangis Guru Asal Jambi Usai Jadi Tersangka, Jaksa Agung Janji Tutup Kasus
-
Banjir Kampung Melayu Surut, Warga Gotong Royong Bersihkan Lumpur
-
Cinta Terlarang di Kalimantan Selatan: Apa Rahasia di Balik Ketegangan Film 'Kuyank'?
-
Raymond dan Joaquin Tutup Indonesia Masters 2026 sebagai Runner-up
-
Sejarah Baru Tenis Dunia: Novak Djokovic Tembus 400 Kemenangan Grand Slam
-
Seskab Teddy Klaim Presiden Prabowo Bawa Oleh-oleh dari Inggris: 600 Ribu Lapangan Kerja
-
Layvin Kurzawa Resmi Gabung Persib Bandung, Ini Durasi Kontraknya