Suara.com - Polisi merilis video kejadian penembakan di bandara Dallas yang terjadi pada Senin (25/7). Tersangka penembakan, perempuan bernama Portia Odufuwa (37) memasuki bandara pada pukul 10.59 pagi. Beberapa saat kemudian ia menembak beberapa kali ke langit-langit.
"Tersangka berjalan dari kamar mandi ke area tiket Southwest Airlines dan mengatakan bahwa dia harus membuat pengumuman. Saksi mata mengatakan Odufuwa mulai mengoceh, berbicara terkait pernikahan, penahanan, kemudian mengatakan dia akan meledakkan bandara, dan mengeluarkan pistol dari (saku) bajunya,” kata Asisten Departemen Kepolisian, Reuben Ramirez.
Petugas polisi dilaporkan mencoba untuk berbicara dengan tersangka untuk meletakkan senjatanya, sebelum tembakan kemudian dilepaskan ke arah tersangka yang dilumpuhkan polisi. Tersangka pun diamankan dan dibawa ke RS. Portia Odufuwa telah didakwa dengan penyerangan berat terhadap seorang pegawai negeri, dan mendapat dakwaan lainnya, kata Kepala Polisi Dallas Eddie Garcia dalam konferensi pers, Selasa (26/7).
Sumber Video: Youtube VOA Indonesia
Berita Terkait
-
4 Personel Brimob Diamankan Usai Insiden Penembakan di Tambang Ilegal Bombana
-
Rumor ke Persib Berakhir Sudah: FC Dallas Rilis Jadwal Pramusim Padat untuk Maarten Paes
-
Blak-blakan, Maarten Paes Buka Suara usai Diisukan Hijrah ke Persib Bandung
-
Isu ke Persib Bandung, Maarten Paes: Saya Lagi Liburan di Asia
-
Maarten Paes Tegaskan Setia di FC Dallas: Jangan percaya Semua yang Bamu Baca di Berita!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Prabowo Sapa Titiek Soeharto di Depan Para Pejabat, Buat Gemuruh Tepuk Tangan Panjang
-
Prabowo Beri Bintang Jasa Utama ke Mentan Amran, Berjuang Swasembada Pangan
-
Literasi di Atas Roda: Kisah Sutopo dan Becak Listrik Pustakanya
-
10 Hal Mengejutkan dari Mazda CX-60 Sport, Meski "Entry-Level" Ternyata Mewah!
-
Ditanya Jaksa, Ammar Zoni Akui Pernah Isap Ganja di Penjara
-
Hotman Paris Sentil Podcaster Jago Selingkuh, Doktif Blak-blakan: Itu DRL!
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Doktif Bersyukur Richard Lee Tersangka, Minta Polisi Segera Lakukan Penahanan
-
Kampanye Sekian Tahun, Prabowo Konsisten Fokus pada Swasembada Pangan
-
Singgung Pihak yang Nyinyir, Prabowo: Kita Akan Bekerja dengan Bukti