Suara.com - Miles Films resmi mengumumkan penggarapan sekuel film Petualangan Sherina yang pertama tayang 22 tahun lalu. Mereka bekerjasama dengan BASE Entertainment untuk menghadirkan Petualangan Sherina 2.
"Persiapannya super panjang ya," kata produser Petualangan Sherina 2, Mira Lesmana di kawasan Kemang, Jakarta, Senin (28/11/2022).
Ide penggarapan Petualangan Sherina 2 muncul sejak tiga tahun lalu. Namun rencana Mira Lesmana tertahan pandemi Covid-19.
"Tapi sejak enam bulan terakhir, persiapan dari Riri dan para pemain sangat intens," ujar Mira Lesmana. Sama seperti film sebelumnya, Petualangan Sherina 2 juga mengangkat gaya drama musikal dengan sisipan aksi petualangan.
"Jadi pasti akan ada juga koreografi dan lagu-lagu baru yang diciptakan. Terus akan ada action adventure juga," kata Mira Lesmana. Untuk lokasi syuting Petualangan Sherina 2, Mira Lesmana dan sang sutradara Riri Riza memindahkan ke Kalimantan. Berbeda dari film terdahulu yang mengambil latar di Bandung, Jawa Barat.
Video Editor: Dyo Rizky
Tag
Berita Terkait
-
El Putra Sarira, Wajah dan Pesona Baru dalam Film Rangga & Cinta
-
Beda 14 Tahun, Cara Cinta Kuya Sebut Nama Sherina Tuai Kecaman
-
Gara-Gara Masalah Kucing, Kemampuan Cinta Kuya Dikuliti dan Dibandingkan dengan Sherina Munaf
-
Sherina Munaf Beri Pesan Khusus untuk Uya Kuya Saat Serahkan 5 Ekor Kucing
-
Pihak Uya Kuya Ungkap Sulitnya Komunikasi dengan Sherina: DM Tak Dibalas, Lokasi Kucing Dirahasiakan
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
Terkini
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Pilih Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Film Abadi Nan Jaya Banjir Penonton, Berkat Akting Zombie Kantong Semar
-
Sepakat Pisah, Raisa dan Hamish Daud Tetap Jaga Huungan Baik Demi Zalina
-
Ada di TKP saat Turnamen, Tasya Farasya Unggah Detik-detik Atap Lapangan Padel Ambruk
-
Jule Klarifikasi Isu Selingkuh, Netizen: Lebih Banyak Sebut Brand Dibanding Suami
-
Disebut-sebut Jadi Biang Kerok Perceraian Artis, Siapa Itu Jin Dasim?
-
Lantai Mall di Palembang Penuh Sampah, Warganet Geram dan Soroti Etika Pengunjung
-
Didatangi Projo, Jokowi Perlihatkan Ijazah UGM yang Asli
-
Erick Thohir Tutup Pintu Buat Shin Tae-Yong Kembali Latih Timnas Indonesia
-
Dapat Banyak Penghargaan, Tapi Ubedilah Badrun Sebut Sri Mulyani Suka Utang