Suara.com - Mikha Tambayong kembali menyapa penggemar lewat film terbaru. Bukan lagi bernuansa romantis tetapi horor bercampur thriller dan action.
Film yang dibintangi Mikha Tambayong berjudul Sewu Dino. Kisahnya diangkat dari thread Simpleman, pemilik akun yang juga heboh dengan cerita KKN Desa Penari.
Dalam film ini, Mikha Tambayong berperan sebagai Sri, perempuan yang sedang mencari pekerjaan. Ia kemudian bekerja dengan keluarga yang ternyata misterius.
"Aku antusias banget sih. Belum baca threadnya, tapi tahu kalau (Sewu Dino) ini viral banget," kata Mikha Tambayong ditemui di Kuningan, Jakarta Selatan pada Jumat (2/12/2022). Proses syuting baru akan berjalan pada 10 Desember 2022. Tim produksi mengambil lokasi di sebuah daerah kawasan Jawa Timur.
Bukan hanya lokasi, para pemainnya seperti Mikha Tambayong juga dituntut untuk bisa berbahasa Jawa Timur.
Video Editor: Galih Fajar
Berita Terkait
-
Film Janur Ireng, Prekuel 'Sewu Dino' Ini Awal Mula Kengerian Teror Santet
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Mikha Tambayong dan Eva Celia Tampil All-Out di Film 'Abadi Nan Jaya'
-
Tatkala Abadi Nan Jaya Jadi Fenomena Global
-
Totalitas Akting, Mikha Tambayong Hadapi Zombi dengan Senapan Asli di Film Abadi Nan Jaya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
Terkini
-
Masih Pikir-pikir Operasional KRL 24 Jam, Dirut KAI: Ini Tidak Simpel!
-
Rio Dewanto Enteng Pisahkan Karakter di Film dan Kehidupan Pribadi: Makanya Saya Dibayar Mahal
-
Kilang Minyak Sekarang di Jaga TNI, Wamen ESDM Beri Alasan
-
Tak Sejalan dengan Erick Thohir, Sejumlah Exco Masih Inginkan STY
-
Penasihat Khusus Gus Yahya Dicopot PBNU, Sosok Charles Holland Taylor Jadi Sorotan
-
Waketum PSSI Protes Penunjukan Nova Arianto Dinilai Melanggar Mekanisme PSSI
-
Ngulik Bareng Pakar, Fenomena Sarjana Kerja Nggak Sesuai Jurusan Kuliah
-
Ratu Belanda Maxima ke Indonesia, Bakal Temui Prabowo hingga Menkeu Purbaya
-
Purbaya Tegas soal Barang Ilegal, Tepis Tawaran Pajak dari Pedagang Thrifting
-
Dilaporkan Terkait Perzinaan, Inara Rusli Angkat Bicara