Suara.com - Vidi Aldiano tak mau menjawab isu kehamilan Sheila Dara Aisha yang sedang ramai diperbincangkan. "Next question," ujar Vidi Aldiano sambil cengar-cengir di kawasan Kuningan, Jakarta pada 26 Januari 2023.
Vidi Aldiano merasa belum waktunya berbicara tentang kabar kehamilan Sheila Dara Aisha ke publik.
"Nggak tertutup, kan gue cuma bilang next question saja," tutur Vidi Aldiano. Sebagaimana diketahui, Vidi Aldiano belum lama ini mengirim kode tentang kehamilan Sheila Dara Aisha di Instagram.
"Tengah-tengah kerja, dapat kabar yang mengejutkan. Doa netizen terkabul? Alhamdulillah ya Allah, 2023 kayaknya bakal wow," tulis Vidi Aldiano pada 20 Januari 2023.
Video Editor: Fatikha Rizky Asteria.N
Komentar
Berita Terkait
-
Penampilan Baru Vidi Aldiano Berkumis di Tengah Hiatus Curi Perhatian
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
CERPEN: Kehamilan yang Tak Pernah Diinginkan
-
Bahagia Nantikan Anak Perempuan, Al Ghazali Sempat Mimpi 'Titik Pink'
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Indonesia Ambil Kendali di Dewan HAM PBB, Perkuat Diplomasi Internasional
-
Hotman Paris Sebut Ada Podcaster Jago Selingkuh, Doktif: Inisial DRL
-
Dinkes DKI Ingatkan Pentingnya Cuci Tangan dan Masker di Tengah Isu Superflu
-
Polemik Pandji Pragiwaksono Memanas, Indro Warkop Beri Peringatan Keras Tentang Kritik di Indonesia
-
Rocky Gerung Puji Pidato Megawati: Melampaui Politik Praktis!
-
Momen Persija Tiba di Markas Persib Bandung dengan Pengawalan 6 Rantis
-
Adly Fairuz Terseret Dugaan Penipuan Akpol Rp3,65 Miliar, Begini Kronologinya
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal, Tipu Korban Rp3,6 Miliar Modus Lolos Akpol
-
Pidato Presiden: Soroti Keberhasilan Pangan dan Sikap Elite Politik di Medsos
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim