Suara.com - Penyanyi Yuni Shara meluapkan kekesalannya usai dituduh menjadi selingkuhan Irwan Mussry, suami dari Maia Estianty.
"Sebanyak orang menyukai kita, Sebanyak itu juga mungkin yang tidak menyukai kita," kata Yuni Shara di Instagram pada Rabu (14/6/2023).
Mantan kekasih Raffi Ahmad ini geram dengan oknum yang menyebarkan berita perselingkuhan tersebut. Yuni Shara terang-terangan mengaku terganggu.
"Kalaupun tidak suka ya sah-sah saja atau boleh-boleh saja, asalkan jangan membuat berita berita yang tidak benar (HOAX) apalagi sampai menimbulkan fitnah," ujar Yuni Shara.
"Beberapa hari ini seliweran berita yang tidak berdasar alias ngarang. Dan saya merasa cukup terganggu," sambungnya lagi.
Yuni Shara berharap pemberitaan ini segera diakhiri. Jika tidak, dia mengancam akan menempuh jalur hukum. SImak video lengkapnya!
VO/Video Editor:Sosmed/Bintang
Berita Terkait
-
Dituduh Ahmad Dhani Cari Muka, Maia Estianty Singgung tentang Manusia yang Sibuk Terlihat Baik
-
Maia Estianty Ngaku Dulu Biaya Sewa Rumah Dibantu Emilia Contessa, Ahmad Dhani Murka
-
15 Kontestan Indonesian Idol XIV Terpilih, Ada yang Dianggap Tak Layak
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50 Tahun: Sekarang Aku Lolita
-
Segera Punya Cucu dari Al Ghazali, Maia Estianty Punya Panggilan Unik
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Tiba di China, PM Inggris Bertemu Presiden Xi Jinping
-
Trailer vs Realita, Meriam Bellina Sebut Film Titip Bunda di Surga-Mu Bakal Kasih Kejutan
-
Eks Jenderal Polisi Tegur Keras Kapolres Sleman, Kritik Penanganan Kasus Jambret
-
Adu Argumen Pasha Ungu dengan Wamen PPPA Memanas di Rapat DPR
-
Kesaksian Ahok di Kasus Korupsi Pertamina Bikin Geger, Sentil Menteri BUMN
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50 Tahun: Sekarang Aku Lolita
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen karena MSCI, Ini Pernyataan Bursa Efek
-
Pernah Hampir Ketipu Cowok, Gisella Anastasia Buru-Buru Cabut: Harus Logis!
-
Stasiun Jatake Resmi Beroperasi, Perluas Akses KRL Rangkasbitung
-
Amerika Serikat Membeku, 17 Negara Bagian Tetapkan Status Darurat