Suara.com - Cerita masa lalu Mandra saat diminta melawak di depan Presiden Soeharto dan Tien Soeharto jadi sorotan lagi usai viral di media sosial. Dalam video asli yang diungah pada 2020 di kanal YouTube pribadinya, Mandra mengenang bagaimana suasana tegang sudah dia rasakan sejak sebelum manggung.
"Ya gimana nggak mau tegang, dari sebelum dua bulan kami main, kami udah di-booking, udah ditatar," kenang Mandra.
Masih ingat jelas dalam ingatan Mandra bagaimana dirinya berkali-kali didatangi Pasukan Pengamanan Presiden atau Paspampres yang menyampaikan larangan-larangan bagi dirinya selama di panggung.
"Dari hari di booking sampai hari H, tiap dua hari sekali didatengin. Dibilangin nanti ngomongnya jangan begini, jangan begini. Terus gimana mau melawak?," kata Mandra.
Benar saja, protokoler ketat benar-benar diterapkan saat hari manggung. Mandra tidak diperkenankan bersuara terlalu kencang demi menjaga kesehatan jantung Tien Soeharto. Simak videonya.
Voice Over/Video Editor : Isa/Zay
Berita Terkait
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Prabowo Sapa Titiek Soeharto di Depan Para Pejabat, Buat Gemuruh Tepuk Tangan Panjang
-
Gakkum Kehutanan Tangkap DPO Pelaku Tambang Ilegal di Bukit Soeharto
-
Logika Sesat dan Penyangkalan Sejarah: Saat Kebenaran Diukur dari Selembar Kertas
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
Rocky Gerung Puji Pidato Megawati: Melampaui Politik Praktis!
-
Adly Fairuz Terseret Dugaan Penipuan Akpol Rp3,65 Miliar, Begini Kronologinya
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal, Tipu Korban Rp3,6 Miliar Modus Lolos Akpol
-
Pidato Presiden: Soroti Keberhasilan Pangan dan Sikap Elite Politik di Medsos
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim
-
Di Balik Operasi Lutut: Pakai Robot Hingga Kopi Bikin Osteoporosis?
-
Janjikan Masuk Akpol, Pesinetron Adly Fairuz Tipu Korban Rp3,65 Miliar
-
Kembali Jadi Kakak Fajar Sadboy di Film, Amanda Manopo: Bisa Diganti Gak Sih?
-
Prabowo Sapa Titiek Soeharto di Depan Para Pejabat, Buat Gemuruh Tepuk Tangan Panjang
-
Prabowo Beri Bintang Jasa Utama ke Mentan Amran, Berjuang Swasembada Pangan