Suara.com - Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan warung milik masyarakat harus semakin pintar dengan memanfaatkan teknologi agar bisa bertahan melawan gempuran toko-toko ritel yang semakin menjamur di Tanah Air.
Ajakan Teten Masduki itu disampaikan kala ia mewakili Presiden Joko Widodo menghadiri pembukaan Festival Gerakan Warung Nasional di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Sabtu (14/12/2019).
"Dengan hadirnya ritel, warung bukan hanya serba ada, tapi juga serba pintar," ujar Teten.
Karena itu kata Teten Masduki perlu dibangun konektivitas lewat jaringan suplai barang. Sebab adanya teknologi sangat memudahkan karena semua sudah terkoneksi.
"Saya kira sekarang ini konektivitas itu gampang, teknologi sudah demikian maju, infrastruktur dan internet juga pemerintah sudah lakukan, jadi hampir nasional sudah terkoneksi," kata dia.
Lebih lanjut, Teten menuturkan pihaknya memilki strategi mendorong UMKM yakni dengan memperluas akses pasar warung tradisional. Sehingga kata dia warung-warung bisa berjualan melalui online.
"Jadi warung kita harus perluas tidak hanya jualan di kampung, tapi juga bisa di marketplace online, digitalisasi jadi target kita. Tapi ada dari anak-anak muda di level mikro yang bisa keluar kampung sehingga bisa naik kelas dan capai market yang besar. Jadi ini yang kami targetkan agar makin hari makin besar," tutup Teten Masduki.
Berita Terkait
-
Dari Warung Kecil ke Mimpi Besar: Kisah Yuli Rahmawati yang Berjuang Demi Pendidikan Anak
-
Kemenko PM Gandeng Pemda Atur Izin Ritel, Jaga Warung Madura dan Toko Kelontong Tetap Hidup
-
Lulusan S2 ITB Ini Putuskan Pulang Kampung dan Buka Warung Sate, Banjir Pujian dari Netizen
-
Epy Kusnandar dan Karina Ranau Ungkap Kronologi Saat Warungnya Didatangi Oknum
-
Polisi Sebut Warung Epy Kusnandar Bukan Dipalak Preman, Terus Apa?
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
Purbaya Usai Diajak Rosan ke China buat Negosiasi Utang Whoosh: Asal Dia yang Bayar!
-
Berkat Program PNM Mekaarpreneur, Usaha Kerupuk Udang Naik Kelas
-
PNM Umumkan Kompetisi Video bagi SMA Sederajat, Cek Syarat & Ketentuan Lengkapnya
-
Heboh Negara dalam Negara, Purbaya Siap Kirim Petugas Bea Cukai ke Bandara PT IMIP
-
Mantri BRI Dipuji Menteri UMKM Saat Kena Sidak KUR UMKM
-
Nilai Tukar Rupiah Melemah Tipis, Kebijakan Purbaya Jadi Sorotan
-
CGPI Award 2025: PT Pegadaian Sukses Pertahankan Predikat Most Trusted Company
-
Jelang Nataru, Pertamina Pastikan Stok Energi Aman
-
Melihat Lebih Dekat Pembangunan Jembatan Kaca Terpanjang di Indonesia
-
Upah Magang Nasional Tahap 1 Cair, Airlangga: Alhamdulillah Sudah Dibayar!