Suara.com - Sebagai seorang mahasiswa, kalian tentu ingin menghasilkan pundi-pundi uang selain jajan dari orang tua. Namun, banyak mahasiswa yang merasa kesulitan untuk mendapatkan tambahan penghasilan.
Kalian yang ingin memulai bisnis tapi tidak ingin mengeluarkan modal dapat mencari ide bisnis dibawah ini:
Desain
Jasa desain bisa menjadi pilihan kalian untuk mendapatkan penghasilan tambahan. Jasa desain juga cukup beragam mulai dari desain ilustrasi, desain logo, desain brosur dan kartu nama, desain flyer, desain kaos, desain kemasan produk hingga desain periklanan.
Kalian yang merasa kreatif tinggal menyesuaikan beragam jasa desain yang ada dengan diri kalian sendiri.
Dropshipper
Bisnis dropshipper adalah jenis usaha tanpa modal. Kalian hanya memerlukan gadget dan kuota untuk memulai bisnis ini. Dalam bisnis ini kalian akan bekerja sama dengan supplier dalam sistem dropship. Setelah menemukan supplier yang cocok dengan kalian, nantinya kalian akan menjual produk atau jasa supplier dan menerima pembayaran, lalu urusan pengiriman barang kepada konsumen akan diurus oleh supplier. Bisa dibilang kalian seperti perantara dalam sistem dropship ini.
Fotografi
Bila hobi kalian adalah memotret suatu objek, fotografi merupakan jasa yang tepat
untuk kalian. Sangat banyak yang membutuhkan jasa fotografi misalkan saja seperti foto produk, acara pernikahan, foto desain, foto company profile, ikut lomba foto atau kalian bisa menjual hasil jepretan foto kalian di website-website jual foto online.
Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Ini 4 Sumber Kekayaan Bibi Ardiansyah Suami Vanessa Angel
Penulis Lepas
Seorang penulis lepas dapat menghasilkan keuntungan hingga jutaan rupiah. Kalian
yang pintar menulis bisa memanfaatkan lahan bisnis sebagai penulis lepas untuk
menghasilkan pundi-pundi uang. Kalian hanya membutuhkan kemampuan menulis yang baik, imajinatif dan kreatif. Penulis artikel, penulis makalah hingga menjadi penulis blog adalah contoh jasa penulis lepas yang menjanjikan bagi kalian.
Bisnis Preloved
Akhir-akhir ini bisnis preloved atau bisnis menjual barang bekas lagi sangat ramai
diminati kalangan muda. Pada barang-barang tertentu, orang-orang cenderung memilih membeli barang bekas ketimbang barang baru karena harganya yang terjangkau.
Pasti kalian mempunyai barang bekas dirumah kalian yang jika dijual akan sangat berharga pada golongan tertentu seperti baju, sepatu, novel atau barang elektronik. Kalian bisa menjual barang bekas kalian mulai dari teman, kerabat atau melalui sosial media kalian.
Penerjemah
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
IBOS EXPO 2026 Siap Digelar Awal Tahun, Buka Peluang Bisnis dan Dorong Pertumbuhan Wirausaha
-
Lowongan Magang Bank BTN Terbaru Januari 2026, Terbuka untuk Semua
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
-
Kementerian PU Bangun Sekolah Rakyat Tahap II di 104 Lokasi
-
Tak Cuma Impor Solar, Impor Avtur Juga Akan Dihentikan
-
Purbaya Buka Opsi Diskon Tarif Listrik untuk Korban Banjir Sumatra
-
Kementerian PU Targetkan 1.606 Unit Huntara di Aceh-Tapanuli Rampung Sebelum Ramadhan
-
RDMP Balikpapan Alami Hambatan, Bahlil Tuding Ada Pihak Tak Suka RI Swasembada Energi
-
Harga Emas dan Perak Meroket Usai Sengketa Trump vs The Fed Makin Memanas
-
Bahlil: Hanya Prabowo dan Soeharto Presiden yang Resmikan Kilang Minyak