Suara.com - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore ini, berakhir di zona merah setelah ditutup melemah tipis 0,01 persen atau turun 0,9 basis point ke level 6.416.
Mengutip data RTI, Kamis (7/10/2021) IHSG bergerak dari batas atas di level 6.458 dan batas bawah pada level 6.392 setelah dibuka pada level 6.414.
Investor melakukan transaksi senilai Rp 17,9 triliun. Pada pasar reguler terjadi transaksi senilai Rp 15,6 triliun. Pada sisi investor asing, tercatat melakukan aksi beli sebesar Rp6 triliun dan aksi jual sebesar Rp 4,4 triliun.
Sehingga investor asing tercatat beli bersih (net buy) sebesar Rp 1,56 Triliun.
Saham-saham yang tergolong top gainer antara lain DGIK yang naik 26 point atau menguat 33,76 persen ke level 103. Dilanjutkan PNSE yang naik 145 point atau menguat 25,00 persen ke level 725.
Selanjutnya saham ASMI menguat 21,87 persen atau bertambah 70 point ke level 390. INTD menguat 20,40 persen atau naik 30 point ke level 177. TECH menguat 18,72 persen atau naik 1.100 point ke level 6.975.
Sedangkan saham-saham yang tergolong top losser antara lain GGRP turun 34 poin atau melemah 6,99 persen ke level 452. ADRO melemah 6,97 persen atau koreksi 130 point ke level 1.735.
Selanjutnya saham INDY terkoreksi 150 point atau melemah 6,94 persen ke level 2.010. TIRA turun 30 point atau melemah 6,94 persen ke level 402. MPPA melemah 60 point atau turun 6,93 persen ke level 805.
Baca Juga: Sempat Dibuka Merah, IHSG Kamis Pagi Merangkak Naik ke Level 6.426
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
BBRI Diborong Asing Habis-habisan, Segini Target Harga Sahamnya
-
Produksi Beras Pecah Rekor Tertinggi, Pengamat: Berkah Alam, Bukan Produktivitas
-
Update Pangan Nasional 11 Januari 2026: Harga Cabai Kompak Turun, Jagung Naik
-
8 Ide Usaha Makanan Modal Rp500.000, Prediksi Cuan dan Viral di Tahun 2026
-
Saham BUMI Dijual Asing Triliunan, Target Harga Masih Tetap Tinggi!
-
ANTM Gelontorkan Rp245,76 Miliar untuk Perkuat Cadangan Emas, Nikel dan Bauksit
-
AMMN Alokasikan USD 3,03 Juta untuk Eksplorasi Sumbawa, Ini Mekanismenya
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran
-
Cek Aktivasi Rekening PIP 2026 Agar Dana Bantuan Tidak Hangus
-
Lowongan Kerja Lion Air Group Terbaru 2026 untuk Semua Jurusan