Suara.com - Tabungan Simpedes adalah produk tabungan persembahan dari BRI dengan Setoran Awal Terjangkau dan Biaya Rendah.
BRI sebagai salah satu bank yang mudah ditemukan di berbagai daerah Indonesia, bahkan di daerah kecil sekalipun mempersembahkan Tabungan Simpedes guna memenuhi kebutuhan transaksi semua kalangan dari berbagai pelosok.
Tabungan Simpedes banyak dipilih untuk kebutuhan transaksi melalui rekening tabungan karena setoran awal yang terjangkau dan bisa menarik banyak orang yang masih minim pengetahuan tentang sistem keuangan modern.
Meski perekonomian terbatas, terutama di daerah pedesaan, masyarakat tetap bisa merasakan manfaat memiliki tabungan dalam versi yang lebih aman dibandingkan menyimpan uang di rumah.
Tabungan Simpedes merupakan simpanan masyarakat dalam bentuk tabungan mata uang rupiah yang dilayani di semua kantor BRI di Indonesia.
Kamu bisa menabung atau melakukan setoran sekaligus mengecek saldo serta riwayat transaksi di berbagai kantor BRI seperti kantor cabang khusus, kantor cabang, kantor cabang pembantu atau KCP, unit, serta teras BRI.
Setoran saldo awal yang rendah yaitu Rp100 ribu memungkinkan semua orang dengan berbagai usia untuk menabung serta memanfaatkan layanan bank lainnya.
Saldo Minimal Tabungan Simpedes dan Bunga
Baca Juga: Alasan Menabung di Bank Sekarang Justru Bikin Rugi
BRI Simpedes menawarkan bunga yang semakin membuat kamu memiliki alasan dan semangat untuk menabung di BRI. Bunga tabungan berbeda-beda tergantung pada jumlah saldo pada tabungan. Untuk saldo kurang dari Rp 1 juta, tidak ada bunga yang diberikan oleh bank.
Sementara untuk saldo Rp 1 juta hingga Rp 50 juta, bunga bank yang diberikan adalah sebesar 0,70% dari total saldo nasabah.
Semakin besar saldo tabungan, semakin besar pula bunga tabungannya. Jika jumlah saldo adalah Rp 50 juta hingga Rp 500 juta, bunga yang akan didapatkan dan otomatis masuk ke rekening tabungan adalah sebesar 0,85%. Bunga yang paling tinggi adalah 1,75% yang diberikan apabila saldo tabungan di atas Rp 1 miliar.
Cara Buka Tabungan Simpedes Online di Aplikasi BRImo
Anda dapat membuka rekening BRI Simpedes secara online melalui aplikasi BRImo. Langkah-langkah untuk membuka rekening ini adalah sebagai berikut:
- Buka aplikasi BRImo dan pilih opsi "Buka Rekening Baru". Selanjutnya, pilih "Simpedes" dari pilihan yang tersedia.
Tag
Berita Terkait
-
Rincian Biaya Admin Tabungan BRI dan Saldo Minimal, Ada yang Gratis
-
Hadir di Pulau Dewata, Gelaran Pesta Rakyat Simpedes ke-11 Siap Ramaikan Kota Denpasar
-
5 Rekomendasi Tabungan Bebas Biaya Admin Bulanan, Bisa Daftar Lewat Ponsel
-
Bayar BBM Pertamina 'Dicekoki' Biaya Admin, Konsumen ini Langsung 'Naik Darah'
-
Alasan Menabung di Bank Sekarang Justru Bikin Rugi
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
IBOS EXPO 2026 Siap Digelar Awal Tahun, Buka Peluang Bisnis dan Dorong Pertumbuhan Wirausaha
-
Lowongan Magang Bank BTN Terbaru Januari 2026, Terbuka untuk Semua
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
-
Kementerian PU Bangun Sekolah Rakyat Tahap II di 104 Lokasi
-
Tak Cuma Impor Solar, Impor Avtur Juga Akan Dihentikan
-
Purbaya Buka Opsi Diskon Tarif Listrik untuk Korban Banjir Sumatra
-
Kementerian PU Targetkan 1.606 Unit Huntara di Aceh-Tapanuli Rampung Sebelum Ramadhan
-
RDMP Balikpapan Alami Hambatan, Bahlil Tuding Ada Pihak Tak Suka RI Swasembada Energi
-
Harga Emas dan Perak Meroket Usai Sengketa Trump vs The Fed Makin Memanas
-
Bahlil: Hanya Prabowo dan Soeharto Presiden yang Resmikan Kilang Minyak