Suara.com - Sukarelawan Srikandi Ganjar Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) kembali melanjutkan kegiatan positif dan abermanfaat kepada masyarakat luas.
Teranyar, perempuan pendukung Ganjar itu berkolaborasi dengan Omah Dessert Jogja menggelar workshop atau pelatihan cara membuat kue Mille Crepes.
Adapun kegiatan itu dilaksanaka di Kedai Oak, Jalan Wahid Hasyim No.50, Ngropoh, Condongcatur, Kecamatan Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
Kordinator Wilayah Srikandi Ganjar DIY, Herawati mengatakan pihaknya mengadakan kegiatan tersebut untuk meningkatkan kemampuan kepada perempuan milenial dalam membuat camilan.
Dia menuturkan, pembuatan kue ini bisa membantu mereka meningkatkan perekomian keluarga jika ditekuni. Sebab, pembuatan kue Mille Crepes ini tidak membutuhkan biaya yang besar.
"Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan ide kepada para peserta untuk membuka bisnis baru yang tidak memerlukan modal banyak, memberikan ide masakan, menambah hobi, dan tentunya memberikan kegiatan positif seperti memasak," ungkap Herawati ditulis Rabu (21/6/2023).
Milles crepes merupakan sajian kue yang terdiri dari tumpukan adonan crepe tipis dengan olesan berbagai varian rasa krim.
Menurut dia, para peserta sangat antusias mengikuti kegiatan ini karena mille crepes ini sangat terkenal di akhir-akhir ini.
Pelatihan pembuatan kue tersebut dikatakan tidak kalah seru dengan kegiatan sebelumnya.
Baca Juga: Presiden Jokowi Sebut Libur Idul Adha Tiga Hari Demi Dorong Ekonomi
"Kegiatan kali ini juga enggak kalah serunya dengan kegiatan lainnya," tutur dia.
Kegiatan ini juga dimanfaatkan Herawati untuk memperkenalkan sosok Ganjar Pranowo yang akan maju dalam Pilpres 2024 kepada para peserta.
Salah satu peserta pelatihan, Cristiani mengaku sangat senang bisa ikut dalam workshop tersebut.
"Ini sangat bermanfaat bagi kami para perempuan milenial. Dengan kegiatan ini kami bisa menerima pengetahuan baru dan bersilaturahmi," kata dia.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
HET Pupuk Subsidi Turun, Dirut Pupuk Indonesia Rahmad Pribadi Dukung Langkah Bersejarah Pemerintah
-
New Ethylene Project Diresmikan, Bahlil Curhat Proses Pembangunannya di Depan Prabowo!
-
KJP Plus Tahap II 2025 Cair untuk 707 Ribu Siswa DKI, Cek Nominalnya
-
23 Juta Peserta BPJS Kesehatan Nunggak Iuran, Bakal Dapat Pemutihan Semua?
-
4 Fakta Jusuf Kalla Geram, Tuding Rekayasa Mafia Tanah GMTD Lippo Group
-
Saham PJHB ARA Hari Pertama, Dana IPO Mau Dipakai Apa Saja?
-
PGN Mulai Bangun Proyek Injeksi Biomethane di Pagardewa
-
Qlola by BRI Bawa Revolusi Baru Pengelolaan Keuangan Digital, Raih Anugerah Inovasi Indonesia 2025
-
ReforMiner Institute: Gas Bumi, Kunci Ketahanan Energi dan Penghematan Subsidi!
-
Isi Pertemuan Prabowo, Dasco, dan Menkeu Purbaya Rabu Tadi Malam