Suara.com - Informasi promo bank bertebaran di media sosial. Salah satunya adalah yang dibagikan akun Facebook “Promo Bank Jatim Menandai Anda Sebagai Pemenang Undian Berhadiah 2025”.
Dalam postingan yang diunggah pada Rabu (19/3/2025), akun facebook tersebut membagikan informasi promo Bank Jatim.
Berikut ini narasi yang ditulis di akun Facebook “Promo Bank Jatim Menandai Anda Sebagai Pemenang Undian Berhadiah 2025”:
“Hy Sobat Bank Jatim yang sudah terdaftar Mobil Banking ( )
Yuk Daftarkan sekarang Gebyar Undian Berhadiah Bank Jatim Hadir Lagi! Raih Hadiah Mewah Impianmu! Cukup Nabung, Hadiah Mewah Jadi Nyata!
Syarat daftar gebyar Bank Jatim harus saldo kelipatan Rp 5-10 Juta dan menangkan hadiah spektakuler! Hadiah Undian Fantastis Menanti Kamu:
- 4 unit Mercedes Benz
- 12 Toyota innova zenix
- 120 honda Vario
- 75 unit Samsung Galaxy Fold 6 –
- 1000 unit Tabungan Emas Plus!
Kumpulkan poin dan dapatkan lebih dari 100 ribu hadiah langsung setiap minggunya!
- 750 juta Voucher Blibli
- 50 juta voucher tiket
- 50 juta voucher Grab
- 90 juta voucher Alfamart
- 100 juta Voucher indomaret
Info lengkap: Ayo, Tingkatkan saldo Jatim-mu di atas 10 juta sekarang!
Daftar kan sekarang Semakin banyak kamu nabung, semakin besar peluang menang. Jangan sampai ketinggalan! Klik link di bawah ini
Baca Juga: CEK FAKTA: Pembagian THR dan Sembako lewat Tautan di Facebook
https://bpdjatim[dot]list-promotions[dot]xyz/”
Unggahan tersebut telah mendapat 154 tanda suka dan 3 komentar per Jumat (28/3/2025). Tapi apakah benar informasi tersebut?
Dikutip dari laman turnbackhoax.id, Tim Pemeriksa Fakta Mafindo (TurnBackHoax) melihat ada kejanggalan dari akun Facebook “Promo Bank Jatim Menandai Anda Sebagai Pemenang Undian Berhadiah 2025”.
Akun tersebut baru dibuat Rabu (19/3/2025) dan hanya memiliki tiga pengikut. Tim lalu mengakses tautan dalam postingan akun Facebook tersebut.
Ternyata tautan tersebut mengarah ke formulir yang meminta data pribadi, seperti nama, nomor telepon, dan saldo terakhir rekening pengguna.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Pembagian THR dan Sembako lewat Tautan di Facebook
-
Cek FAKTA: Info Loker McDonalds Indonesia di TikTok, Benarkah?
-
CEK FAKTA: Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas Indonesia
-
CEK FAKTA: Raffi Ahmad Sebut Air Garam Bisa Atasi Diabetes
-
CEK FAKTA: Lowongan Kerja PT Ajinomoto Mendaftar via Tautan di TikTok
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Klaim Swasembada Dibayangi Risiko, Pengamat Ingatkan Potensi Penurunan Produksi Beras
-
Penyaluran Beras SPHP Diperpanjang hingga Akhir Januari 2026
-
BBRI Diborong Asing Habis-habisan, Segini Target Harga Sahamnya
-
Produksi Beras Pecah Rekor Tertinggi, Pengamat: Berkah Alam, Bukan Produktivitas
-
Update Pangan Nasional 11 Januari 2026: Harga Cabai Kompak Turun, Jagung Naik
-
8 Ide Usaha Makanan Modal Rp500.000, Prediksi Cuan dan Viral di Tahun 2026
-
Saham BUMI Dijual Asing Triliunan, Target Harga Masih Tetap Tinggi!
-
ANTM Gelontorkan Rp245,76 Miliar untuk Perkuat Cadangan Emas, Nikel dan Bauksit
-
AMMN Alokasikan USD 3,03 Juta untuk Eksplorasi Sumbawa, Ini Mekanismenya
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran