Pastikan aplikasi SeaBank Anda sudah berada dalam versi terbaru supaya tidak menimbulkan kendala.
- Buka aplikasi SeaBank di HP Anda, lalu pilih menu ‘SeaBank Pinjam’.
- Pilih menu ‘Aktivasi Bebas Biaya’ untuk mulai proses peminjaman.
- Isi data pribadi Anda dengan lengkap di formulir yang disediakan.
- Berikutnya, konfirmasi limit pinjaman yang tersedia dan tekan ‘Aktivasi Sekarang’.
- Setelah SeaBank Pinjam aktif, pilih ‘Cairkan Sekarang’ untuk mulai mencairkan dana pinjaman.
- Tentukan jumlah nominal pinjaman dan tenor yang Anda inginkan. Pastikan Anda mampu mengembalikannya.
- Lakukan verifikasi menggunakan OTP dan Verifikasi Wajah untuk memastikan keamanan.
- Setelah semuanya selesai, dana pinjaman Anda akan langsung dicairkan ke rekening yang terdaftar.
Bunga dan Biaya Admin Pinjam Uang di SeaBank
SeaBank cukup transparan dalam menginformasikan mengenai biaya tambahan, seperti bunga dan administratif.
Dengan begitu, Anda bisa lebih nyaman ketika mengajukan pinjaman.
Berikut adalah besarnya bunga dan biaya pinjaman di SeaBank.
- Bunga pinjaman: Rata-rata 2.0% per bulan yang akan dihitung berdasarkan jumlah pinjaman yang Anda ajukan.
- Biaya administrasi: Gratis sehingga Anda tidak akan membayar biaya tambahan.
- Biaya keterlambatan: 0.25% per hari dari jumlah sisa tunggakan pinjaman. Oleh karena itu, pastikan selalu membayar tepat waktu.
Biaya pembayaran lebih awal: Gratis sehingga Anda bisa melunasi pinjaman lebih cepat tanpa perlu mengeluarkan biaya tambahan.
Sebelum mengajukan peminjaman, Anda sebaiknya mencoba simulasi cicilan yang sudah disediakan oleh SeaBank melalui laman https://www.seabank.co.id/produk-layanan/digital/seabank-pinjam.
Dengan begitu, Anda bisa tahu berapa hutang yang harus dibayar dalam kurun waktu tertentu.
Sebagai contoh, pinjaman Rp10 juta dengan periode 3 bulan mewajinkan Anda membayar Rp3.533.334 per bulan.
Baca Juga: Cara Mengajukan Pinjaman Seabank Rp300 Juta, Dana Instan Cair Tanpa Agunan
Sementara itu, pinjaman yang sama dengan jatuh tempo 6 bulan akan membuat Anda perlu membayar Rp1.866.667.
Berapa pun jumlah pinjaman yang Anda ajukan dan batas jatuh temponya, pastikan Anda bisa melunasinya.
Oleh karena itu, pastikan untuk mempertimbangkan dalam-dalam sebelum Anda mengajukan pinjaman ke berbagai termpat, termasuk SeaBank pinjam.
Demikian penjelasan lengkap tentang cara pinjam uang di SeaBank dan syaratnya.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
-
Cara Mengajukan Pinjaman Seabank Rp300 Juta, Dana Instan Cair Tanpa Agunan
-
Seabank: Biaya Admin Bulanan, Fee Transfer, dan Minimal Setoran Awal
-
Seabank Pinjam: Bunga, Pinjaman Awal, Limit, dan Biaya Admin
-
Penyebab Fitur Seabank Pinjam Tidak Muncul di Aplikasi, Ini Solusinya
-
Bunga Pinjaman Online SeaBank Pinjam vs. Shopee SPinjam: Mana yang Lebih Rendah?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Bukan Sekadar Bantuan, Pemberdayaan Ultra Mikro Jadi Langkah Nyata Entaskan Kemiskinan
-
BEI Rilis Liquidity Provider Saham, Phintraco Sekuritas Jadi AB yang Pertama Dapat Lisensi
-
Ekonomi RI Melambat, Apindo Ingatkan Pemerintah Genjot Belanja dan Daya Beli
-
Pakar: Peningkatan Lifting Minyak Harus Dibarengi Pengembangan Energi Terbarukan
-
Pertamina Tunjuk Muhammad Baron Jadi Juru Bicara
-
Dua Platform E-commerce Raksasa Catat Lonjakan Transaksi di Indonesia Timur, Begini Datanya
-
KB Bank Catat Laba Bersih Rp265 Miliar di Kuartal III 2025, Optimistis Kredit Tumbuh 15 Persen
-
Ekspor Batu Bara RI Diproyeksi Turun, ESDM: Bukan Nggak Laku!
-
IHSG Berhasil Rebound Hari Ini, Penyebabnya Saham-saham Teknologi dan Finansial
-
Pengusaha Muda BRILiaN 2025: Langkah BRI Majukan UMKM Daerah