Suara.com - Striker AC Milan Mario Balotelli disebut-sebut akan bermain jauh lebih baik jika tidak mengenakan seragam Milan. Pernyataan yang cukup mengegerkan tersebut, terlontar dari mantan bintang Rossoneri, Paolo Maldini. Maldini menegaskan, bahwa Balotelli masih mentah dan bukan seorang juara.
"Sampai saat ini Balotelli bukanlah seorang juara. Balotelli itu seperti Pato. Hingga dirinya mampu menjadi tumpuan tim, bermain 90 menit hasilnya akan sama saja," terang Maldini.
Maldini yang pernah membela Milan di masa kejayaannya itu, mengatakan bahwa Super Mario bisa menjadi lebih hebat apabila berlabuh ke Juventus Stadium. Tim yang disebut Maldini lebih solid ketimbang Milan musim ini.
"Saya tidak yakin. Tapi saya melihat jika Balotelli bergabung dengan Juve sebagai tim dengan visi jelas serta berisi pemain dan pelatih hebat, dia akan jauh lebih berkembang," tukasnya.
Sejak bergabung dengan AC Milan, hingga kini Balotelli belum menunjukkan performa terbaiknya. Selain sering dibekap cedera, Super Mario tidak bisa berbuat banyak saat Milan berulang kali dilumat lawan-lawannya dalam beberapa laga terakhir. (Football Italia)
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Link Live Streaming Persija Jakarta vs Madura United di BRI Super League, 23 Januari 2026 Malam Ini
-
PSSI Resmi Gandeng Kelme Jadi Apparel Timnas Indonesia dan Futsal
-
Optimisme Dony Tri Pamungkas Bawa Persija Jakarta Amankan 3 Poin Penting Sikat MU Malam
-
Gabung Persija Jakarta, Shayne Pattynama Langsung Ancam Persib dan Tim Rival
-
Perjalanan Karier Shayne Pattynama: dari Akademi Ajax hingga Berseragam Persija Jakarta
-
Kata-kata Shayne Pattynama Usai Resmi Gabung Persija Jakarta
-
Shayne Pattynama Kontrak 2,5 Musim di Persija Jakarta
-
BREAKING NEWS! Shayne Pattynama Resmi Gabung Persija Jakarta
-
Shayne Pattynama ke Persija Jakarta? Mauricio Souza: Pemain yang Datang akan Membantu Kami
-
Benarkah Shayne Pattynama Segera Merapat ke Persija Jakarta?