Gol Torres dalam pertandingan itu tercipta di menit 21 saat Rossoneri tertinggal 2-0 dari tuan rumah. Laga di Stadion Castellani, Rabu (24/9/2014) dini hari, akhirnya ditutup dengan skor imbang 2-2 setelah Keisuke Honda menyamakan kedudukan di menit 58.
4. Carlos Tevez
Keputusan pelatih Argentina Gerardo Martino dalam menetapkan skuad Albiceleste yang akan berlaga di pertandingan persahabatan menuai perhatian publik. Pasalnya, dalam daftar pemain tersebut tidak ada nama Carlos Tevez.
Tevez yang tampil impresif bersama Juventus di awal musim ini masih harus berada di "pengasingan" setelah pelatih Albiceleste Gerardo Martino tidak memanggilnya.
Sebelumnya, Martino sempat menyatakan akan memanggil kembali Tevez ke tim nasional setelah absen di masa pelatih Alejandro Sabella. Tevez terakhir kali mengenakan seragam tim nasional saat membela Albiceleste di babak perempat final Copa Amerika 2011.
5. Frank Lampard
Tampil bersama Manchester City pekan ini, Frank Lampard langsung menjadi sorotan. Membela klub barunya menghadapi Chelsea di Etihad Stadium, Minggu (21/9/2014) malam
WIB, Lampard membatalkan kemenangan eks klubnya tersebut. Chelsea yang memimpin lebih dulu lewat gol Andre Schuerlle, harus puas membawa pulang satu poin setelah Lampard menyamakan kedudukan di menit 85.
Lampard kian menunjukkan taringnya sebagai gelandang kelas dunia. Diturunkan menghadapi Sheffield Wednesday di ajang Piala Liga, Kamis (25/9/2014) dini hari WIB,
Lampard kembali membukukan gol bagi City. Dalam pertandingan tersebut, Lampard menyumbang dua dari tujuh gol The Citizens ke gawang Sheffield.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Allano Lima Bersinar di GBK, Bahas Dukungan Jakmania, dan Malam Emosional Bersama Persija
-
Bojan Hodak Minta Operator Liga Ubah Jadwal Persib Bandung Akibat Agenda Padat Kompetisi Asia 2026
-
Ruben Amorim Peringatkan Rival Premier League: Pemain Pulih, MU Bangkit!
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini: Arsenal Diuji Bournemouth, Big Match Manchester City vs Chelsea
-
MU Imbang Lawan Wolves, Ruben Amorim Optimistis Tembus Liga Champions Meski Badai Cedera Menghadang
-
Jadwal Lengkap Siaran Langsung Bola Januari 2026: Ada Man City vs Chelsea Hingga Derby Barcelona!
-
Pernah Bertemu di Uji Coba, Bojan Hodak Percaya Diri Hadapi Ratchaburi FC
-
Manchester United dan Chelsea Bidik Mike Maignan, AC Milan Ketar-ketir
-
Gabriel Magalhaes Bongkar Alasan Buat Gestur Pancing Emosi Pemain Aston Villa
-
Pep Guardiola Bersitegang dengan Awak Media Gegara Rumor Antoine Semenyo