Suara.com - Wali Kota Bandung, Jawa Barat, Ridwan Kamil, memprotes penetapan Stadion Jakabaring, Palembang, Sumatera Selatan sebagai tempat digelarnya partai final kompetisi Liga Super Indonesia, yang mempertemukan Persib Bandung dengan Persipura Jayapura, pada Jumat (7/11/2014) mendatang.
Ridwan, yang turut menemani tim Persib dan bobotoh - nama beken para pendukung fanatik Persib - ke Palembang, saat Persib berlaga melawan Arema Indonesia di partai semifinal, Selasa (5/11/2014), mengatakan bahwa keputusan menggelar final di Jakabaring adalah keliru.
Menurut Ridwan final Liga Super Indonesia harus digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, di Ibu Kota Jakarta.
"Harusnya final ISL itu di Stadion GBK. Ini simbol nasional. Nasional itu Jakarta. Keputusan final di Palembang menurut hemat saya keliru," tulis Ridwan di akun Twitter-nya, Selasa malam.
Kritik Ridwan itu, sampai Rabu dini hari, sudah di-retweet lebih dari 1.900 kali oleh para follower-nya di Twitter.
Sebelumnya COE PT Liga Indonesia, Joko Driyono, mengatakan bahwa final Liga Super Indonesia akan digelar di Jakabaring setelah berkordinasi dengan polisi dan "karena melihat waktu yang terlalu singkat."
Berita Terkait
-
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
-
Alfeandra Dewangga Tak Marasa Tersaingi dengan Hadirnya Layvin Kurzawa di PersibBandung
-
Sempat Absen, Eliano Reijnders Pastikan Siap Hadapi PersisSolo
-
Bojan Hodak Ingatkan Pemain Persib Tak Anggap Enteng Persis Solo
-
Tak Ada Perlakuan Istimewa, Bojan Hodak Peringatkan Layvin Kurzawa
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
Media Vietnam Soroti 4 Pemain yang Berpotensi Diproses Naturalisasi Timnas Indonesia
-
5 Keuntungan Maarten Paes Resmi Gabung Ajax Amsterdam, Timnas Indonesia Ikut Kena Dampaknya
-
Bikin Lawan Mati Kutu, Intip Statistik Mentereng Calvin Verdonk Lawan Freiburg
-
Pemain Timnas Indonesia Rp34,76 Miliar Bisa Susul Maarten Paes ke Ajax Amsterdam
-
Lolos Playoff Liga Europa, Calvin Verdonk Diancam Raksasa Spanyol dan Serbia
-
Old Trafford Terancam Dirobohkan, Manchester United Malah Untung
-
3 Pemain Incaran Pep Guardiola di Bursa Transfer Musim Panas, Ada Keturunan Suriname
-
Shayne Pattynama Siap Debut! Persija Jakarta Optimis Ulang Kemenangan Telak Lawan Persita
-
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
-
John Herdman Latih Timnas Indonesia, Pemain Feyenoord Keturunan Manado Siap Jadi WNI