Suara.com - Sabtu (18/4/2015), Chelsea kembali menjauh dari kejaran Arsenal di klasemen sementara Liga Premier. Menjamu Manchester United di Stamford Bridge, Chelsea sukses mengamankan tiga poin usai memenangkan laga dengan skor tipis 1-0.
Dalam pertandingan tersebut, Eden Hazard keluar sebagai pahlawan kemenangan The Blues. Memanfaatkan sodoran bola Oscar di menit 38, Hazard mencetak satu-satunya gol ke gawang David De Gea dalam laga tersebut.
Menanggapi kemenangan tersebut manajer Chelsea Jose Mourinho memuji penampilan tim secara keseluruhan. Khususnya pada pefrorma Hazard yang dinilainya menjadi kunci kemenangan The Blues dalam pertandingan itu.
"Pertandingan berjalan sesuai dengan harapan kami," tukas Mourinho usai pertandingan.
"Para pemain tampil luar biasa. Terlebih lagi Eden (Hazard) dengan sentuhan magisnya, khususnya di pertandingan-pertandingan besar," sambung manajer asal Portugal.
Dengan tambahan tiga poin, Chelsea kian kokoh memimpin di puncak klasemen sementara Liga Premier dengan 10 poin lebih banyak dari Arsenal yang berada di posisi kedua. Masih menyisakan enam pertandingan, Chelsea paling tidak membutuhkan delapan poin untuk memastikan gelar Liga Premier musim ini.
"Kami membutuhkan delapan poin untuk memastikan gelar juara, dan sepak bola adalah tentang matematika. Jika matematika itu terpenuhi, maka kami menang dan bisa merayakan," sambungnya lagi. (Reuters)
Berita Terkait
-
Guardiola Kirim Pesan Terima Kasih ke Mourinho usai Jebloskan Real Madrid ke Playoff Liga Champions
-
Benfica Hajar Real Madrid 4-2, Jose Mourinho Bilang Los Blancos Calon Juara Liga Champions
-
Pep Guardiola Panik Lihat Strategi Benfica-nya Mourinho, Takut Man City Gagal Lolos
-
Jose Mourinho Bongkar Strategi Jebloskan Real Madrid ke Playoff Liga Champions
-
Akhiri Kontrak Lebih Cepat, Raheem Sterling Berpisah dengan Chelsea
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Separah Apa Cedera Asnawi Mangkualam? Ancaman untuk Timnas Indonesia di FIFA Series
-
Rival Timnas Indonesia, Vietnam Kini Punya Tembok 3 Kiper Eropa Jelang Piala AFF 2026
-
Kronologis Asnawi Mangkualam Berakhir Tragis Akibat Cedera ACL Saat Sesi Latihan Bersama Port FC
-
Malam Penentuan di Liga Europa: Nasib 2 Pemain Timnas Indonesia di Ujung Tanduk
-
Cole Palmer ke Manchester United Gantikan Bruno Fernandes?
-
Deretan Fakta Menarik Klub Kota Nelayan Bodo/Glimt, Berpotensi Hadapi Real Madrid di Babak Playoff
-
Pep Guardiola Panik Lihat Strategi Benfica-nya Mourinho, Takut Man City Gagal Lolos
-
Bikin John Herdman Kepincut, Apa Kelebihan Bali United Training Center?
-
Layvin Kurzawa Belum Debut di Persib Bandung vs Persis Solo
-
Eliano Reijnders Tak Sabar Main Bareng Layvin Kurzawa