Suara.com - Memphis Depay mengatakan bahwa dirinya tidak ingin dibandingkan dengan Cristiano Ronaldo. Hal itu ditegaskan oleh pemain baru Manchester United secara resmi diperkenalkan kepada publik.
Depay bergabung di MU dari PSV Eindhoven dengan transfer 25 juta Poundsterling setelah menjadi top skor Liga Belanda di musim lalu. Sementara Ronaldo tampil luar biasa di MU mencetak 91 gol selama tiga musim sebelum pindah ke Real Madrid 2009.
Namun winger berusia 21 tahun yang mengagumi peraih tiga kali Ballon d'Or, berharap dia dapat membuat namanya sendiri di Old Trafford. "Saya tidak ingin membandingkan diri saya dengan seorang seperti itu," ungkap Depay.
"Itu adalah pemain terbaik di dunia. Saya tidak ingin bicara terlalu banyak. Saya ingin menunjukkannya di lapangan. Saya masih muda, [saya belum] belum bertahun -tahun dalam permainan, saya [hanya] bermain dua musim untuk PSV. Saya ingin membiarkan kaki saya berbicara."
Depay menghabiskan karirnya di PSV di sayap, namun Van Gaal kemungkinan akan memainkannya sebagai penyerang tengah. Ia pun mengatakan bahwa dia akan bermain sebagai striker jika Louis van Gaal menginginkannya.
"Saya telah bekerja dengan pelatih (Van Gaal) juga di Piala Dunia," kata Depay. "Anda lihat apa yang dia harapkan. Sebelum saya bermain di sayap kiri, saya pikir saya pemain sayap. Tapi di mana ia menempatkan saya siap," tukasnya. (espnfc)
Berita Terkait
-
Pundit Legenda MU Roy Keane dan Gary Neville Dikritik, Dinilai Lebih Cari Sensasi
-
Ikuti Jejak Sang Ayah! Anak Robin van Persie Cetak Dua Gol Sensasional dalam Debut Profesional
-
Cristiano Ronaldo Menang Gugatan atas Juvenuts, Bianconeri Gagal Tarik Dana Rp172 Miliar
-
Fabrizio Romano Bongkar Agenda Rahasia Manchester United Jelang Penutupan Bursa Transfer
-
Diserang Paul Scholes dan Nicky Butt, Roy Keane Pasang Badan Buat Lisandro Martinez
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Target Tinggi John Herdman Untuk Timnas Indonesia Jelang Laga Perdana Lawan Saint Kitts Nevis
-
Sang Istri Dituding Selingkuh dengan Sahabat Sendiri, Alvaro Morata Angkat Kaki dari Rumah
-
Belum 1 Detik FIFA Series 2026 Mulai, Timnas Indonesia Sudah Buat Rekor
-
Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series: Kepulauan Solomon Pernah Dihajar Malaysia
-
Debut John Herdman di FIFA Series 2026, Erick Thohir Incar Peningkatan Kualitas Timnas Indonesia
-
Persija Tambah Amunisi Jelang Putaran Kedua, Beckham Putra: Persib Tetap Calon Juara
-
Tak Sekaya Pesaing, Pelatih Spanyol Ungkap Cara Persita Bertahan di Papan Atas Super League
-
Gaji Selangit hingga Kaki Kaca, Ini 3 Risiko Besar Persib Bandung Datangkan Layvin Kurzawa
-
Arteta Klaim Tahu Celah Inter Milan, Arsenal Bidik Rekor Eropa di San Siro
-
Berapa Kocek Persib Bandung Datangkan Layvin Kurzawa?