Suara.com - Carlos Tevez mengatakan dirinya memimpikan untuk kembali ke Boca Juniors. Namun dia mengaku menderita melihat penampilan Juventus di Serie-A musim ini.
Pemain timnas Argentina meninggalkan "Nyonya Tua" pada musim panas untuk bergabung kembali dengan klub masa kecilnya. Kepergiannya disebut-sebut menjadi salah satu penyebab menurunnya performa Juventus di awal musim ini.
"Saya mencintai Boca, saya melihat mereka akan melalui fase berat dan kemudian (saya) memilih kembali dan memberi mereka bantuan," ujarnya kepada La Cornisa TV seperti dilansir Football Italia.
Meski telah berganung dengan Boca, lanjut Tevez, dirinya tidak dapat melupakan Juventus karena dirinya telah memberikan segalanya untuk klub Turin.
"Saya mengikuti (perkembangan) Juventus dan saya menderita melihat mereka seperti ini. Saya meninggalkan hati saya disana," ungkapnya.
Tevez menyebut Juventus sebagai klub fantastis yang pernah dibelanya. Dia memuji mantan rekannya di Bianconeri, Andrea Pirlo dan kiper Gianluigi Buffon sebagai pemain kelas dunia.
"Saya bermain untuk klub fantastis seperti Juventus, Manchester United dan Manchester City. Direktur mereka mencintai klub. Mereka bekerja untuk membuat perbedaan," kata Tevez.
Juventus baru mengumpulkan 5 poin dari 6 pertandingan Liga Serie-A musim ini. Skuad Massimiliano Allegri terdampar di posisi 15 klasemen sementara.
Berita Terkait
-
Sang Istri Dituding Selingkuh dengan Sahabat Sendiri, Alvaro Morata Angkat Kaki dari Rumah
-
11 Tembakan Verona ke Emil Audero, Empat Digagalkan
-
Statistik Emil Audero saat Lawan Hellas Verona, Sukses Catatkan Clean Sheet
-
Cristiano Ronaldo Menang Gugatan atas Juvenuts, Bianconeri Gagal Tarik Dana Rp172 Miliar
-
Respons Niclas Fullkrug usai Gol Kilatnya Bawa AC Milan Tekuk Lecce
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Arema FC Ungkap Alasan Boyong Gustavo Franca
-
Tak Dibawa Barcelona ke Ceko, Marc-Andre ter Stegen Tes Medis di Girona
-
Resmi Gabung, Yabes Roni Ingin Bawa Persis Solo Keluar dari Zona Degradasi
-
Juara Bertahan Tak Berdaya, PSG Dilumat Klub Portugal Sporting CP di Liga Champions
-
Real Madrid Ngamuk, AS Monaco Dibantai 6-1 di Liga Champions
-
Kejutan Liga Champions, Manchester City Kalah dari 1-3 Klub Norwegia Bodo/Glimt
-
Arsenal Bungkam Inter Milan 3-1, Lanjutkan Catatan Sempurna di Liga Champions
-
Cara Unik Phil Foden Lepas Tekanan di Manchester City: Mancing Mania, Mantab!
-
Ivan Zamorano Bongkar Kelemahan Arsenal, Inter Milan Bukan Tim Kelas Dua
-
Marseille Ingin Pinjam Ethan Nwaneri, Ini Dua Syarat Tak Boleh Ditawar-tawar dari Arsenal