Suara.com - Luis Suarez terus menambah koleksi golnya menjadi 23 gol di pekan ke-29 La Liga. Sementara rekan setim Suarez Lionel Messi meski absen masih tetap berada di puncak top skor La Liga.
Saat Messi absen Suarez menyumbangkan satu gol saat membantu Barcelona mengalahkan Granada 4-1. Gol itu masih membuat Suarez di posisi kedua top skor dengan 23 gol atau terpaut dua gol dari Messi.
Daftar pencetak gol :
25 Gol, Lionel Messi (Barcelona)
23 Gol, Luis Suarez (Barcelona)
19 Gol, Cristiano Ronaldo (Real Madrid)
15 Gol, Iago Aspas (Celta Vigo)
14 Gol, Antoine Griezmann (Atletico Madrid)
11 Gol, Gerard (Espanyol)
10 Gol, Aritz Aduriz (Athletic Club) Kevin Gameiro (Atletico Madrid) Sergi Enrich (Eibar) Ruben Castro (Real Betis)
Baca Juga: Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Italia Pekan ke-30
9 Gol, Pedro Leon (Eibar) Neymar (Barcelona) Pablo Piatti (Espanyol) Karim Benzema (Real Madrid) Willian Jose (Real Sociedad) Wissam Ben Yedder (Sevilla)
8 Gol, Yannick Carrasco (Atletico Madrid) Florin Andone (Deportivo Coruna) Kevin-Prince Boateng (Las Palmas) Sergio Leon (Osasuna) Alvaro Morata (Real Madrid) Juanmi (Real Sociedad) Duje Cop (Sporting Gijon) Roberto Soriano (Villarreal)
Berita Terkait
-
Cristiano Ronaldo Investasi AI, Lionel Messi Ketinggalan Zaman Akui Tak Pernah Pakai ChatGPT
-
Cerita John Herdman Kena Maki Eks Pelatih Lionel Messi
-
Daftar Lengkap Pelatih yang Pernah Lawan John Herdman: Ada Pelatih Cristiano Ronaldo dan Messi
-
Bintang Muda Bayern Munich Semringah Disamakan dengan Lionel Messi
-
Pep Guardiola Ungkap Pemain Impian yang Ingin Dilatih, Bukan Cristiano Ronaldo atau Zidane
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tottenham Terdepan dalam Perburuan Conor Gallagher
-
2 Pemain Urus Naturalisasi, Bakal Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia?
-
Cerita Anak John Herdman yang Ternyata Pernah Bikin Gol dan Kalahkan Timnas Indonesia
-
Dipecat Real Madrid, Xabi Alonso Buka Suara: Pergi dengan Kepala Tegak
-
Timnas Indonesia Berpotensi Segrup dengan Malaysia dan Vietnam di Piala AFF 2026
-
Jadwal Laga Timnas Futsal Indonesia Vs Korsel di Piala Asia 2026, Kapan?
-
Satu Hal ini Bakal Langsung Dilakukan John Herdman saat Tangani Timnas Indonesia
-
3 Hal Menarik dari Perkenalan John Herdman di Timnas Indonesia
-
Bayern Munich Makin Menggila, Kompany Diingatkan Jangan Ulangi Kesalahan Pep Guardiola
-
Efek Skandal Naturalisasi Malaysia, Rodrigo Holgano Pertimbangkan Pensiun