Suara.com - Federasi Sepak Bola Korea Selatan telah menunjuk Shin Tae-yong sebagai pelatih kepala tim nasional, demikian laporan kantor berita Yonhap, Selasa.
Mantan pemain tengah timnas Korsel berusia 46 itu menggantikan pelatih asal Jerman Uli Stielike yang diberhentikan pada bulan lalu setelah sejumlah penampilan mengecewakan sehingga peluang ke putaran final Piala Dunia 2018 semakin tipis.
Shin, yang dikontrak selama setahun, pernah memperkuat klub Ilhwa Chunma selama 12 musim dan 23 kali tampil untuk tim nasional.
Ia anggota tim pelatih untuk timnas junior sejak 2015 dan bertugas saat timnas U-20 mencapai babak 16 besar Kejuaraan Dunia di Korsel tahun ini.
Shin menghadapi tugas untuk menyelamatkan peluang Korsel ke putaran final Piala Dunia 2018.
Dalam kualifikasi Grup A, Iran masih memimpin klasemen, satu poin di atas Uzbekistan dengan dua pertandingan sisa.
Korsel akan menjamu Iran pada 31 Agustus, sebelum ke Tashkent lima hari kemudian untuk menghadapi tuan rumah Uzbekistan. (Antara)
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
Suriname ke Playoff Piala Dunia 2026, Diperkuat Pemain Keturunan yang Urung Bela Timnas Indonesia
-
Persija Jakarta Incar Kemenangan Kelima, Bek Brasil Siap Gantikan Jordi Amat
-
2 Masalah Paling Mendesak Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
-
Persib Bandung vs Dewa United, Thom Haye Tak Sabar Rebut Poin Penuh di GBLA
-
Adu Kiper Timnas Indonesia U-22, Daffa Fasya Siap Rebut Posisi Utama SEA Games 2025
-
Respons Rafael Struick usai Cetak Gol ke-7 Bersama Garuda, Optimis Tatap SEA Games 2025
-
Ivar Jenner Ungkap Rahasia Taktik Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
-
TC SEA Games 2025: Indra Sjafri Tentukan Kriteria Pemain Timnas U-22 yang Boleh Balik ke Klub
-
Media Inggris Sebut Ole Romeny Percikan yang Hilang di Oxford United
-
Persija Jakarta Pindah Markas ke Manahan, Mauricio Souza Waspadai Kekuatan Teknis Persik Kediri