Pesona Golovin pertama kali muncul pada 2013 lalu ketika ia sukses mengantar Timnas Rusia U-17 menjuarai ajang Piala Eropa U-17.
Dua tahun berselang, Golovin makin menunjukkan talenta luar biasa yang ia miliki dengan menembus skuat utama CSKA di usianya yang baru 18 tahun.
Kini, ia pun bakal menjadi andalan Rusia di lini vital, di mana Tim Beruang Merah tentu akan tampil habis-habisan selaku tuan rumah Piala Dunia 2018.
Mohammed Al-Sahlawi
Disebut-sebut sebagai salah satu forward tertajam di Asia saat ini, Mohammed Al-Sahlawi akan menjadi tumpuan utama Arab Saudi untuk berbicara banyak di Piala Dunia 2018, termasuk menyulitkan Rusia di laga perdana Grup A.
Penyerang klub Al-Nassr itu sudah mencetak lebih dari 100 gol sejak bergabung dengan klub yang bermarkas di Riyadh itu pada 2009 silam. Al-Sahlawi yang kini berusia 31 tahun itu pun tak hanya tajam di level klub. Sang pemilik nomor 10 di klub dan timnas itu juga eksplosif setiap kali membela panji Arab Saudi.
Bagaimana tidak, 40 caps sudah dikoleksinya dengan raihan 28 gol sejauh ini!
Prakiraan susunan pemain:
Rusia XI: Igor Akinfeev; Mario Fernandes, Fedor Kudryashov, Sergey Ignashevich, Yuri Zhirkov; Roman Zobnin, Daler Kuzyaev, Alan Dzagoev, Aleksandr Samedov, Aleksandr Golovin; Fedor Smolov
Pelatih: Stanislav Cherchesov (Rusia)
Arab Saudi XI: Abdullah Al-Mayouf; Usamah Husawi, Omar Hosawi, Yasser Al-Shahrani, Mohammed Al-Barik; Abdullah Otif, Salman Al-Faraj, Yahya Al-Shihri, Taisir Al-Jassim, Salem Al Dosari; Fahad Al-Molad
Pelatih: Juan Antonio Pizzi (Argentina)
Berita Terkait
-
Kalah dari Arab Saudi, Peluang Timnas ke Piala Dunia Tertutup? Ini Analisisnya
-
Modal Juara Beruntun, Herve Renard Ungkap Rahasia Timnas Arab Saudi Dominasi Kualifikasi Piala Dunia
-
Bekal Timnas Arab Saudi untuk Mengalahkan Timnas Indonesia, Kluivert Wajib Waspada
-
Menpora Cipika-Cipiki dengan Skuad Arab Saudi, Kenapa?
-
Saud Abdulhamid Pulang ke Timnas Arab Saudi, Ancaman Baru untuk Timnas Indonesia
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Timur Kapadze: Terima Kasih Kepada Pecinta Sepakbola di Indonesia
-
Apa Misi Terselubung Timur Kapadze di Jakarta?
-
Poling: 5 Nama Hebat Berebut Kursi Panas, Siapa Paling Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
BREAKINGNEWS! Timur Kapadze ke Jakarta Tidak Wawancara dengan PSSI
-
Prediksi Persib Bandung Vs Dewa United 21 November 2025, Laga Panas Dijamin Gila-gilaan!
-
Sadio Mane Akui Pernah Ribut dengan Mohamed Salah di Liverpool
-
Timur Kapadze Sudah di Indonesia, China dan Turki Berpeluang Membajak Jika Negosiasi Lambat
-
Jadwal Liga Jerman 22-23 November 2025, Misi Berat Kevin Diks Hadapi FC Heidenheim
-
Jadwal Liga Prancis 22-24 November 2025, Calvin Verdonk Tempur Lawan Paris FC
-
Jan Olde Riekerink Bandingkan Situasi Dewa United dengan Manchester United dan Ajax