Suara.com - Timnas Indonesia U-16 akan menghadapi India pada laga pamungkas Grup C Piala Asia U-16 2018. Berikut jadwal siaran langsung Timnas Indonesia vs India yang akan berlangsung Kamis (27/9/2019) malam WIB.
Timnas Indonesia U-16 akan menghadapi India di Stadion Nasional, Bukit Jalil, Malaysia. Pertandingn ini akan menjadi laga hidup dan mati karena akan menjadi penentu nasib Garuda Asia di turnamen ini.
Hasil imbang sejatinya sudah membuat timnas Indonesia U-16 lolos ke babak berikutnya. Namun demikian, pelatih Fakhri Husaini menegaskan bahwa skuatnya bisa mendapatkan hasil lebih baik di laga tersebut.
Timnas Indonesia U-16 masih menjadi pemuncak klasemen sementara dengan raihan empat poin. Itu berkat hasil meraih kemenangan 2-0 atas Iran dan bermain imbang 1-1 melawan Vietnam.
Sedangkan India menempel di posisi kedua setelah mengantongi poin sama. India sebelumnya mengalahkan Vietnam dengan skor 1-0 dan bermain imbang 0-0 melawan Iran.
Artinya, timnas Indonesia U-16 dan India sama - sama hanya hanya membutuhkan raihan hasil imbang guna memastikan tiket babak perempat final Piala Asia 2018 ini.
Pertandingan Timnas Indonesia U-16 vs India dijadwalkan disiarkan langsung oleh stasiun televisi MNCTV mulai pukul 19.45 WIB. Laga ini juga bisa disaksikan lewat live streaming dengan mengklik tautan ini.
Berita Terkait
-
India Open 2026: Kemenangan Jojo Diwarnai Dugaan Kecurangan Lawan, Ada Apa?
-
Link Live Streaming Drawing Piala AFF 2026: Penentuan Timnas Indonesia di Grup Neraka
-
Tersingkir dari India Open 2026, Lanny Tria Mayasari dan Amallia Cahaya Pratiwi Resmi Berpisah
-
Jadwal India Open 2026 Hari Ini: 3 Wakil Indonesia Berjuang di Babak Perempat Final
-
Film India Haq Dinilai Mirip Kasus Inara Rusli, Bisa Ditonton di Netflix
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Justin Hubner Blak-blakan soal Tekanan Main di Timnas Indonesia: Lebih Kejam Dibanding Belanda
-
Gerard Pique Tertawakan Debut Pahit Alvaro Arbeloa Bersama Real Madrid
-
Segrup dengan Vietnam, Ini Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
-
Juventus Incar Pemain Crystal Palace, Duit Rp686 Miliar Dianggap Masih Kurang
-
Patah Hati, Solskjaer Kecewa Tak Dipilih Lagi oleh Manchester United
-
Dag Dig Dug Drawing Piala AFF 2026, Timnas Indonesia Bakal Ketemu Siapa?
-
Timnas Indonesia Bakal Lawan Bulgaria di FIFA Series 2026? Ini Jadwalnya
-
Setelah Bulgaria, Peru Disebut Bakal Jadi Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
John Herdman Samakan Timnas Indonesia dengan Newcastle United, Kenapa?
-
Justin Hubner Bocorkan Rencana Pernikahan dengan Jennifer Coppen: Musim Panas Nanti di Bali