Suara.com - Mohamed Salah kembali terpilih sebagai pemain terbaik Afrika tahun 2018 berdasarkan hasil polling atau pemungutan suara yang dilakukan Konfederasi Sepak Bola Afrika (CAF).
Pada seremoni penghargaan yang digelar di Dakar, Selasa (8/1/2019) waktu setempat, Mohamed Salah mengalahkan dua pesaingnya yakni Sadio Mane (Senegal) dan Pierre-Emerick Aubameyang (Gabon).
Dilansir dari Sky Sports, pemain asal Mesir itu unggul dalam pemungutan suara yang diperoleh dari direktur teknis dan pelatih kepala dari 56 asosiasi anggota CAF.
Gelar tersebut merupakan untuk yang kedua kalinya bagi Salah. Pada tahun sebelumnya, pemain berusia 26 tahun itu juga dinobatkan sebagai pemain terbaik Afrika.
Mohamed Salah berhasil mempertahankan gelar tersebut menyusul performanya yang impresif di sepanjang tahun 2018. eks pemain AS Roma itu mengoleksi 44 gol bersama Liverpool dan Timnas Mesir.
Selain itu, Salah juga membawa The Reds melaju hingga final Liga Champions musim lalu dan mengakhiri Liga Primer musim 2017/18 sebagai top skor dengan catatan 32 golnya.
Sementara itu untuk Best XI Afrika tahun 2018, hampir kebanyakan diisi oleh pemain yang berkarier di tanah Eropa. Nama-nama pemain seperti Riyad Mahrez, Thomas Partey, Eric Bailly, dan Mehdi Benatia masuk dalam daftar menenami Salah, Mane, dan Aubameyang.
Penulis: Andiarsa Nata
Sumber: Bolatimes.com
Berita Terkait
-
5 Fakta Kekalahan Menyakitkan Liverpool dari Bournemouth: Rekor Buruk The Reds Sejak 2021
-
Virgil van Dijk Salahkan Angin Usai Blunder Fatal di Kekalahan Liverpool dari Bournemouth
-
Hasil dan Klasemen Liga Inggris Terbaru: Manchester City Menang, Liverpool Tersungkur
-
Prediksi Skor Bournemouth vs Liverpool: The Reds Cari Kemenangan Perdana Liga Inggris di 2026
-
Kapten Liverpool Jawab Rumor Xabi Alonso Bakal Gantikan Arne Slot
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Klasemen Terbaru Liga Inggris Usai Arsenal Dipermalukan Manchester United di Emirates
-
Hasil Liga Inggris: Manchester United Bungkam Arsenal 3-2, Setan Merah Tembus Empat Besar
-
Kejutan! Persib Bandung Resmi Rekrut Dion Markx, Dikontrak 2.5 Tahun
-
Here We Go! Layvin Kurzawa Resmi Gabung Persib Bandung, Ini Durasi Kontraknya
-
10 Fakta Layvin Kurzawa Pemain Anyar Persib: Bek Kiri Termahal, Rekor di Liga Champions
-
Profil Pemain Kesayangan Shin Tae-yong yang Curi Perhatian John Herdman
-
Profil Pemain Gunungkidul Berbandrol Rp3,48 Miliar yang Menarik Perhatian John Herdman
-
Dua Nama Pemain Muda Jadi Sorotan John Herdman Usai Nonton Laga BRI Super League, Siapa Mereka?
-
Cole Palmer Dibidik Manchester United dan Manchester City, Chelsea Ketar-ketir
-
Alasan Deco Ngebet Rekrut Pemain Keturunan Medan Juwensley Onstein, Disebut-sebut Permata Baru