Suara.com - Laga El Clasiso ketiga antara Real Madrid dan Barcelona akan kembali dihelat di Santiago Bernabeu pada Minggu (3/3/2019) dini hari WIB. Kedua tim ini akan bersua dalam laga lanjutan La Liga.
Pada duel El Clasico kedua, Real Madrid tumbang di markas sendiri dengan skor 0-3 dari Barcelona. Hasil itu juga membuat El Real tersingkir dari ajang Copa del Rey setelah kalah agsregat 1-4.
Di pertemuan ketiga ini pun menjadi kesempatan Los Blancos untuk membalaskan dendam mereka kepada Barcelona. Akan tetapi, laga itu juga akan menjadi pertaruhan bagi sang juru taktik Real Madrid, Santiago Solari.
Pendapat tersebut diutarakan oleh Rivaldo. Legenda sepak bola Brasil itu menilai nasib Santiago Solari sebagai pelatih akan dipertaruhkan di laga El Clasico tersebut.
Andai Real Madrid kalah pada laga tersebut, nama mantan pelatih Los Blancos, Jose Mourinho bisa saja akan kembali menjadi juru taktik di Santiago Bernabeu.
"Pasti ada banyak yang dipertaruhkan untuk Solari di El Clasico. Adalah normal bahwa segala sesuatunya semakin rumit baginya dan jika dia kalah lagi di Bernabeu maka itu akan menjadi perpisahan karna kalah di dua kompetisi di tangan Barcelona," buka Rivaldo dikutip dari Marca.
"Itu akan kalah dari rival abadimu dua kali dalam tiga hari dan bisa sangat berbahaya baginya. Dalam skenario itu, nama Mourinho akan disuarakan lagi. Jose adalah pelatih hebat yang memiliki momen di Madrid," sambungnya.
Lebih lanjut Rivaldo juga tak menampik kemungkinan Jose Mourinho kembali menangani Real Madrid karena ia juga memberikan beberapa trofi untuk El Real.
"Kembalinya ke Bernabeu selalu menjadi kemungkinan, terutama ketika segala sesuatunya tidak berjalan dengan baik, dan itulah masalahnya," tutup Rivaldo.
Baca Juga: Dulu Dibilang Keajaiban, Solskjaer Berhasil Wujudkan Impian Jose Mourinho
Bolatimes/Andiarsa Nata
Tag
Berita Terkait
-
Terungkap Kata-kata Hinaan Vinicius Junior kepada Lamine Yamal di Rusuh El Clasico
-
Jude Bellingham Akui Gol ke Gawang Barcelona Jadi Favoritnya: Itu Bukan Keberuntungan!
-
Psywar Berujung Petaka: Lamine Yamal Gigit Jari di El Clasico, Real Madrid Tertawa!
-
Ketegangan Membara Usai El Clasico di Bernabeu, Reaksi Tak Terduga dari Pelatih Real Madrid
-
Tantrum Saat Diganti, Vinicius Jr Kena Damprat Legenda Real Madrid
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Juventus Resmi Pecat Igor Tudor! Ini 4 Calon Penggantinya, Thiago Motta?
-
Arsenal Tak Terbendung: Bukan Lagi 'Set-Piece FC', Kini Tim Terlengkap di Premier League!
-
SEKALI KLIK! Link Streaming Persib Bandung vs Persis Solo 27 Oktober 2025
-
Kondisi 3 Pemain Abroad Indonesia di Eredivisie: 2 Full Senyum, 1 Sedih
-
Aston Villa Hajar Manchester City, Bernardo Silva Kritik Rekan Setim
-
Jan Olde Riekerink Sindir Keras AFC: Level Asia Tapi Gak Pakai VAR, Aneh!
-
Cedera Parah Hantam Inter Milan: Mkhitaryan Terancam Absen 6 Pekan, Kondisi Marcus Thuram?
-
Pratama Arhan Balas Dendam di Liga Thailand! Comeback Gila-gilaan di Bangkok United
-
Senne Lammens Jadi Pahlawan Baru Manchester United, Amorim Kasih Peringatan: Dia Bukan Schmeichel
-
Rahasia di Balik Ketegasan Jay Idzes Sebagai Kapten Timnas Indonesia Meski Masih Muda