Suara.com - Keinginan PSS Sleman mendatangkan gelandang asal Brasil, Guilherme Felipe de Castro alias Batata patut dipertanyakan. Bagaimana tidak, ia ternyata memiliki rekam jejak yang buruk bersama klub sebelumnya, Gokulam Kerala.
Batata pernah diganjar hukuman berat oleh Federasi Sepak Bola Seluruh India (AIFF), termasuk larangan bermain selama satu tahun karena meludahi wasit. Insiden itu terjadi kala ia memperkuat Gokulam Kerala menghadapi Shilong Lajong pada 22 Februari 2019 lalu.
Hukuman itu pun disinyalir sebagai asalan pemain yang dimainkan sebagai gelandang bertahan itu pergi ke Indonesia. Oleh sebab itu, manajemen Laskar Sembada harus mewaspadai sebelum mengontraknya secara resmi.
Ditambah lagi, pemain yang pernah menikmati satu tim bersama talenta-talenta terbaik Negeri Samba, seperti Casemiro, Coutinho, hingga Neymar, kala memperkuat Timnas Brasil U-17 itu, tidak lebih menikmati bermain bersama Gokulam Kerala.
Pada musim lalu, ia hanya bermain sebanyak empat kali dari 23 pertandingan Gokulam Kerala di I-League 2018 dimulai. Catatan itu pun perlu disoroti oleh manajemen Super Elang Jawa.
Namun, pesta PSS Sleman telah dirilis. Beberapa waktu lalu, pelatih PSS, Seto Nurdiantoro, mengaku sudah menonton gaya bermain Batata, melalui video.
Mantan gelandang Timnas Indonesia bahkan sudah meminta manajemen PSS Sleman untuk menindaklanjuti ketertarikannya terhadap Batata.
"Sejauh ini, kita berbicara dengan manajemen untuk ditindaklanjuti karena tim sudah menonton video dia (Batata) bermain. Mudah-senang, dia tampil seperti di videonya itu," kata Seto Nurdiantoro.
Batata sendiri dikabarkan telah di Sleman. Menurut informasi yang diterima Bolatimes.com, ia sudah menginjakkan kaki di Bumi Sembada sejak Rabu (20/3/2019) pagi WIB.
Baca Juga: Ivan Kolev Bongkar Rahasia Persija Taklukkan PSS Sleman dan Jadi Juara Grup
Bolatimes/Irwan Febri Rialdi
Berita Terkait
-
Jamu PSS Sleman, Kendal Tornado FC Ingin Lanjutkan Tren Kemenangan
-
Kabar Duka, Pendiri PSS Sleman Sudarsono KH Meninggal Dunia
-
PSS Sleman Ditargetkan Kembali ke Liga 1, Bupati Utarakan Komitmen Pemkab!
-
5 Klub dengan Nilai Pasar Termahal di Pegadaian Championship 2025/2026, PSS Sleman Tertinggi
-
PSS Sleman Panen Sponsor Meski Main di Championship, Indofood Catat Tahun ke-8
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Hasil Super League: Brace Alex Martins Bawa Dewa United Bungkam Arema FC
-
John Herdman Mulai Perburuan Pemain Keturunan di Eropa demi Perkuat Timnas Indonesia
-
Saga Bursa Transfer: Manchester City Bawa Pulang Trent Alexander-Arnold ke Inggris?
-
Di Balik Momen Lucu Emil Audero Ketinggalan Bus, Sikap Ramahnya Jadi Sorotan Media Italia
-
Viral Stadion Barcelona: Biaya Renovasi Capai Rp25 T, Atap Bocor Camp Nou Kebanjiran
-
Persib Bandung Borong Pemain Diaspora, PSSI Yakin Kekuatan Timnas Indonesia Tak Akan Melemah di 2026
-
Jerman Serukan Boikot, Prancis Pasang Badan untuk Piala Dunia 2026
-
7 Pemain Diaspora Merapat ke Super League, Berbanding Terbalik dengan Visi John Herdman
-
Bocoran Jersey Ketiga Manchester United untuk Musim Depan Picu Perdebatan Panas Fans
-
Bojan Hodak Akui Layvin Kurzawa Harus Penuhi Satu Syarat Sebelum Jadi Andalan Persib Bandung