Suara.com - Pertandingan pekan ketiga Liga 1 musim 2019 diwarnai dengan dua pertandingan yang berakhir imbang, salah satunya laga Semen Padang vs Persib Bandung. Berikut hasil dan klasemen Liga 1 2019 di pekan ketiga pada laga , Rabu (29/5/2019) malam WIB.
Pada laga di Stadion H Agus Salim Padang, Sumatera Barat, tuan rumah Semen Padang tidak mampu merobek pertahanan Persib Bandung. Meski banyak peluang tercipta, kedudukan hanya berakhir dengan skor kaca mata.
Hasil imbang ini membuat Semen Padang harus puas berada di posisi ke-15 dengan meraih dua poin. Sementara Persib Bandung yang baru melakoni dua laga berada di posisi kesembilan dengan 4 poin.
Sementara PS Tira-Persikabo dan PSM Makassar juga harus puas berbagi poin. Pasalnya, tuan rumah PS Tira-Persikabo hanya bermain imbang tanpa gol dengan salah satu tim kandidat juara liga musim ini di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Jawa Barat.
Hasil Liga 1 2019, Rabu (29/5/2019) :
Semen Padang 0 vs Persib Bandung 0
PS Tira-Persikabo 0 vs PSM Makassar 0
Hasil pertandingan Selasa (28/5/2019)
Kalteng Putra FC 0 vs Perseru Badak Lampung 1 (Abdulrahman Lestaluhu 45")
Madura United 3 (Alexander Rakic 26", Greg Nwokolo 31", Alberto Goncalves 55") vs Borneo FC 0
Baca Juga: Dihantui Rekor Buruk di Kandang Semen Padang, Pelatih Persib Cuek
Bhayangkara FC 4 (Flavio Beck Junior 14" 22" 66", Ramiro Ezequiel Fergonzi 44") vs Barito Putera 2 (Evan Dimas 26", OG Herman Dzumafo 88")
Hasil pertandingan Senin (27/5/2019) :
Arema FC 3 ( Dendy Santoso 12", Dedik Setiawan 27", 30") vs Persela 2 (Alex Dos Santos 10" dan Muhammad Tholib 26")
Klasemen Liga 1 2019 (no, klub, menang, seri, kalah, gol, poin)
1. MADURA UNITED FC 3 3 0 0 9-1 9
2. PSM MAKASSAR 3 2 1 0 5-0 7
3. BALI UNITED FC 2 2 0 0 3-1 6
4. PS. TIRA PERSIKABO 2 1 1 0 3-0 4
5. PSS SLEMAN 2 1 1 0 4-2 4
6. BHAYANGKARA FC 3 1 1 1 5-4 4
7. KALTENG PUTRA 3 1 1 1 3-3 4
8. BORNEO FC 3 1 1 1 3-4 4
9. PERSIB BANDUNG 2 1 1 0 3-0 4
10. PSIS SEMARANG 2 1 0 1 3-3 3
11. AREMA FC 3 2 0 2 4-7 3
12. PERSERU BADAK LAMPUNG FC 3 1 0 2 2-7 3
13. PERSEBAYA 2 0 1 1 2-3 1
14. PERSIJA JAKARTA 2 0 1 1 2-3 1
15. SEMEN PADANG FC 3 0 2 1 1-2 2
16. PS BARITO PUTERA 3 0 1 2 3-6 1
17. PERSIPURA JAYAPURA 2 0 1 1 2-5 1
18. PERSELA LAMONGAN 3 0 1 2 5-10 1
(Antara)
Berita Terkait
-
Kata-kata Marc Klok Kasih Ancaman Keras ke Arab Saudi!
-
Ambisi Bintang Persib: Marc Klok Ingin Ukir Sejarah Bersama Timnas Indonesia
-
Tinggal Klik! Link Live Streaming Persita Tangerang vs Semen Padang
-
Optimisme 'Baja' Eliano Reijnders: Yakin Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026
-
Persib Bandung, ACL Two dan Kebijakan Pemain Asing Liga Indonesia yang Mulai Beri Dampak Positif
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert: Tidak Ada yang Bisa Saya Lakukan
-
Resmi! Klub Kevin Diks Masuk Zona Degradasi
-
Statistik Horor Pelatih Arab Saudi di Oktober, Timnas Indonesia Bisa Jadi Korban
-
Pengamat Vietnam Prediksi Timnas Malaysia akan Dibanned dari Kompetisi Internasional
-
Isyarat Absen Lawan Arab Saudi, Ole Romeny: Saya Pikir...
-
Siaran Langsung Gratis Pertandingan Arab Saudi vs Timnas Indonesia Tonton di Sini
-
Psywar! Media Arab Saudi Sindir Timnas Indonesia, Sodorkan Fakta Ini
-
Patrick Kluivert Curhat Jelang Lawan Arab Saudi: Waktu Tak Akan Pernah Cukup
-
Kondisi Terkini Pemain Persikad Depok usai Gegar Otak di Lapangan
-
Head to Head Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Skuad Garuda Punya Modal Satu Kemenangan