Suara.com - Manchester City tengah berada di fase yang kurang menguntungkan di Liga Primer Inggris musim ini. Terbukti, mereka sudah tertinggal delapan angka dari Liverpool dalam delapan pekan awal.
Sadar akan situasi tersebut, banyak pihak yang mulai menerka-nerka jika Manchester City akan beralih fokus ke Liga Champions. Salah satunya datang dari legenda The Reds, John Aldridge.
Pandangan yang disampaikan John Aldridge tak terlepas dari sikap tak biasa yang ditunjukkan The Citizen saat mengalahkan Dinamo Zagreb. Saat itu, pasukan Pep Guardiola menang dengan skor meyakinkan 2-0.
''Saya merasa Guardiola sekarang akan fokus mengejar sukses di Eropa dibandingkan kejayaan domestik. Dengan perayaannya saat City mengalahkan Dinamo Zagreb di Liga Champions dengan cara tak biasa,'' ungkap John Aldridge, seperti dikutip dari The Independent.
''Usai laga, dia (Pep) Dia saat itu berjingkrak-jingkrak di tepi lapangan dan sudah selalu mendesak fans City menciptakan atmosfer kandang yang luar biasa,'' tuturnya menambahkan.
Kendati demikian, John Aldridge menilai bahwa Manchester City kurang memiliki kans untuk merajai Liga Champions. Sebab, mereka tidak memiliki basis suporter sefanatik Liverpool.
''City tak memiliki fans yang bisa menciptakan atmosfer kandang seperti Liverpool di Anfield saat juara Eropa musim lalu. Anfield di malam-malam pertandingan Eropa itu pengalaman yang unik,'' tegas John Aldridge.
''Fans City takkan pernah bisa mengulangnya di Etihad Stadium. Jadi mereka menghadapi tantangan berat. Mereka akan perlu terus membeli jalan untuk meraih sukses kalau ingin menguasai Eropa,'' tutup pria berusia 61 tahun itu.
Lebih lanjut, ambisi Manchester Citu jadi jawara Eropa bisa dibilang wajar. Sebab, mereka belum sekalipun meraih titel juara meski sukses di kancah domestik dalam dua tahun terakhir.
Baca Juga: Guardiola Siap Mundur jika Manchester City Terus Tertinggal dari Liverpool
Berita Terkait
-
Piala Liga Inggris Jadi Panggung Pemain Muda City, Guardiola Siapkan Talenta Baru, Siapa Mereka?
-
Arsenal Kandidat Kuat Juara Premier League, Siapa Rival Terberat?
-
Federico Chiesa Ungkap Sunyi Mencekam di Ruang Ganti Liverpool Usai 4 Kekalahan Beruntun
-
Dari Kemewahan ke Sel Pengap di Brasil, Nasib Miris Eks Real Madrid Robinho
-
3 Juara Premier League yang Alami Kesialan Usai 4 Kekalahan Beruntun
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
Terkini
-
Legenda Persib Bandung Sebut Bojan Hodak Cocok Latih Timnas Indonesia
-
Ruang Ganti Madrid Memanas! Xabi Alonso Disebut Sok Pep Guardiola
-
Heboh Mantan Tukang Bangunan Dirumorkan Bakal Latih Timnas Indonesia?
-
Siapa Oscar Garcia? Eks Rekan Kluivert yang Dirumorkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Pernyataan Lengkap Vinicius Jr: Saya Minta Maaf, Saya Cuma Emosi
-
Kutukan Trofi Cristiano Ronaldo!5Tahun Tanpa Gelar, Sudah Waktunya Pensiun?
-
Persib Bandung Hadapi Jadwal Padat, Beckham Putra Optimistis Lanjutkan Tren Positif
-
Sebelum Rekrut Garnacho, Chelsea Mau Boyong Bintang Inggris Berbandrol Rp2 Triliun
-
Toni Kroos Kritik Taktik Hansi Flick Saat Barcelona Dihajar Real Madrid
-
Permata Barcelona Jadi Incaran PSG, Berani Bayar Berapa?