Suara.com - Masa depan Mauro Icardi di Paris Saint-Germain mulai menemukan titik terang. Sebab kubu Les Parisiens dikabarkan bersedia mempermanenkan pemain 27 tahun tersebut.
Icardi sebelumnya hanya menjalani masa peminjaman dari Inter Milan. Dan kontrak pemain asal Argentina itu akan segera habis pada akhir musim ini.
Mengejutkannya, Icardi sukses tampil impresif selama di PSG. Ia tercatat sudah mengemas 20 gol dari 31 penampilan di semua ajang.
Performa apik itulah yang membuat PSG tertarik mempermanenkan Icardi. Menurut laporan Sky Sports, PSG ingin membeli Icardi secara permanen dari Inter Milan senilai 50 juta euro atau sekitar Rp 812 miliar plus bonus sebesar 10 juta euro.
Niat PSG untuk membeli Icardi diyakini mendapat lampu hijau dari Inter Milan. Sebab eks pemain Sampdoria itu tak masuk rencana Antonio Conte.
Hal itu dilakukan PSG disinyalir untuk mengantisipasi kepergian Edinson Cavani. Sebab pemain 33 tahun itu kontraknya akan segera habis pada akhir musim ini.
Selain itu, PSG juga sedang diambang kepergian Neymar. Sebab bintang asal Brasil itu santer dikabarkan bakal hijrah ke Barcelona musim panas mendatang.
Berita Terkait
-
Sindiran Keras Eks Presiden Inter Milan ke Simone Inzaghi, Tiru Mourinho, Tapi Tanpa Treble
-
Maaf Inter Milan, Bek Liga Arab Saudi Ini Lebih Prioritaskan Barcelona
-
Dua Bek Senior Dirumorkan Angkat Koper, Inter Milan Serius Dekati Tandem Jay Idzes
-
Sisi Lain Cristian Chivu, Muka Kalem Tapi Bisa Meledak-ledak sampai Kehilangan Suara
-
AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen Usai Tekuk Cagliari Lewat Gol Tunggal Leao
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Prediksi Skor dan Jadwal Liga Inggris, Arsenal vs Liverpool: Ujian Berat The Gunners
-
Bos Operator Super League Sampai Geleng-geleng Melihat Tendangan Kungfu Hilmi Gimnastiar
-
Bukan Pelatih Biasa, Nakhoda Timnas Indonesia John Herdman Punya Gelar Doktor Kehormatan
-
Jelang Duel Panas Kontra Persija Jakarta, Petinggi Persib Bandung Kirim Peringatan ke Jakmania
-
Karier Tamat! Tendangan Kungfu Hilmi Berbuah Hukuman Seumur Hidup dari PSSI
-
Jay Idzes Elus Dada, Bos Sassuolo: Saya Tak Mau Jual Pemain
-
Pemain Keturunan Ini Berperan di Pemecatan Ruben Amorim, Bisa Dilirik John Herdman
-
Prediksi Skor Crystal Palace vs Aston Villa: Misi Pangkas Poin dengan Arsenal
-
Prediksi Skor Burnley vs Manchester United: Darren Fletcher Bidik Kemenangan Perdana
-
Persija Jakarta Resmi Lepas 3 Pemain Sekaligus, Siapa Saja?