Suara.com - Raksasa Serie A Italia, AS Roma, sedang diguncang prahara keuangan. Merujuk dari laporan resmi klub, AS Roma ditaksir mengalami kerugian mencapai 126,4 juta euro (Rp 2 triliun).
Sementara Radja Nainggolan yang kini berseragam Cagliari berpeluang kembali ke Inter Milan musim depan. Sebab ia tak masuk dalam rencana jangka panjang tim berjuluk Rossoblu itu.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Senin(8/6/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Pailit Rp 2 Triliun, AS Roma Terancam Bangkrut
Raksasa Serie A Italia, AS Roma, sedang diguncang prahara keuangan. Tim Serigala Ibukota itu kabarnya mengalami kerugian besar akibat wabah virus corona.
Merujuk dari laporan resmi klub, AS Roma ditaksir mengalami kerugian mencapai 126,4 juta euro (Rp 2 triliun). Sektor yang paling banyak menyumbang kerugian adalah dari pemasukan tiket pertandingan dan penjualan merchandise.
2. Radja Nainggolan Berpeluang Balik ke Inter Milan Musim Depan
Radja Nainggolan yang kini berseragam Cagliari berpeluang segera kembali ke Inter Milan musim depan. Sebab ia tak masuk dalam rencana jangka panjang tim berjuluk Rossoblu itu.
Baca Juga: Hafiz Al-Quran, Anak Pelatih Persipura Jayapura Ingin Menangi Ballon d'Or
Kepastian tersebut disampaikan langsung oleh Presiden Cagliari, Tommaso Giulini. Ia menegaskan timnya tak memiliki opsi mempermanenkan status Nainggolan setelah masa peminjaman habis akhir musim ini.
3. Napoli Enggan Turunkan Harga Koulibaly, Kabar Buruk buat Liverpool
Napoli diklaim tidak akan menurunkan harga jual bek sentral andalan mereka, Kalidou Koulibaly. Tentu ini menjadi kabar buruk bagi Liverpool, yang diyakini meminati servis bek internasional Senegal itu dan berharap mendapatkannya dengan harga terjangkau di bursa transfer mendatang.
Dalam beberapa waktu terakhir, cukup santer muncul kabar bahwa manajer Liverpool, Jurgen Klopp amat berhasrat memboyong Koulibaly ke Anfield, dan menduetkan bek bertubuh bongsor itu dengan Virgil van Dijk di jantung pertahanan The Reds musim depan.
Berita Terkait
-
Strategi Transfer Inter Milan Januari 2026: Bidik Serius Bek Sassuolo, Siapa Dia?
-
Breaking News! Bos Sassuolo Pastikan Inter Serius Dekati Bek Mereka, Jay Idzes?
-
Bursa Transfer Serie A: AS Roma Bermimpi Pulangkan Salah ke Olimpico
-
Tolak Inggris dan Spanyol, Ini Rahasia Kesetiaan Javier Zanetti untuk Inter Milan
-
Chivuismo Berjaya! Inter Milan Rajai 2025, Intip Kekuatan Mengerikan Nerazzurri Menuju 2026
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Liverpool "Diharamkan" Dapat Penalti? Arne Slot Mulai Hilang Kesabaran
-
Jadwal BRI Super League Pekan 16: Rebutan Persib Bandung dan Persija ke Puncak Klasemen
-
Rapor Kemenangan John Herdman Ungguli STY dan Patrick Kluivert, Bisa Sukses di Timnas Indonesia?
-
Karier Terjun Bebas karena Cedera, Justin Hubner Beri Dukungan untuk Ronaldo Kwateh
-
Persija Jakarta Terancam Pincang Lawan Persib Akibat Akumulasi Kartu Kuning Alan Cardoso
-
Pernah Jadi Andalan Timnas Indonesia, Kenapa Dallen Doke Pensiun Dini?
-
PSSI Wajib Gerak Cepat! Pemain Keturunan Tunggu Panggilan, tapi Terbuka Bela Negara Lain
-
Persija Jakarta Berpeluang Puncaki Klasemen Super League 2025-2026 Jika Syarat Utama Ini Terpenuhi
-
Tarik Muharemovic Ceritakan Nyamannya Berduet dengan Jay Idzes di Sassuolo
-
Pemain Keturunan Kaget Timnas Indonesia Tak Rekrut Van Bronckhorst, Tetap Tunggu Panggilan Garuda