Suara.com - Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump menegaskan takkan pernah lagi menonton Timnas AS bila para pemain tidak berdiri saat lagu kebangsaan dinyanyikan sebelum pertandingan.
Bintang muda Chelsea, Callum Hudson-Odoi akhirnya bisa bernapas lega. Sang winger terhindar dari ancaman pidana tindakan pemerkosaan setelah pihak kepolisian tidak akan mengambil langkah lebih lanjut atas tuduhan tersebut.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Minggu (14/6/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Donald Trump Bersumpah Takkan Tonton Timnas AS Lagi, Kok Bisa?
Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump menegaskan takkan pernah lagi menonton Timnas Amerika Serikat bila para pemain tidak berdiri saat lagu kebangsaan dinyanyikan sebelum pertandingan.
Baru-baru ini, Federasi Sepakbola Amerika Serikat (USSF) memang memutuskan mencabut ketentuan para pemain harus berdiri tegak selama lagu kebangsaan dinyanyikan sebelum pertandingan.
2. Callum Hudson-Odoi Terhindar dari Tuduhan Pemerkosaan
Bintang muda Chelsea, Callum Hudson-Odoi akhirnya bisa bernapas lega. Sang winger terhindar dari ancaman pidana tindakan pemerkosaan setelah pihak kepolisian tidak akan mengambil langkah lebih lanjut atas tuduhan tersebut.
Baca Juga: Gasak Eibar 3-1, Real Madrid Tempel Barcelona di Puncak Klasemen
Seperti diketahui, pemain berusia 19 tahun itu ditahan pada 17 Mei 2020 lalu menyusul pertengkaran dengan seorang perempuan.
3. Tampil Menawan di Kandang Mallorca, Messi Kembali Ukir Rekor Prestisius
Tampil menawan di markas Real Mallorca dengan mencetak satu gol serta sepasang assist, megabintang sekaligus kapten Barcelona, Lionel Messi kembali sukses mengukir rekor prestisius.
Barcelona menggasak tuan rumah Mallorca 4-0 dalam laga pekan ke-28 Liga Spanyol 2019/2020 yang dihelat secara tertutup di Estadi de Son Moix, Palma de Mallorca, Minggu (14/6/2020) dini hari WIB tadi.
Berita Terkait
-
Marcus Rashford Kembali ke Premier League? Bakal Bela Rival Manchester United
-
Carlo Ancelotti: Chelsea Beruntung Punya Pemain 19 Tahun Berbandrol Rp1,02 T
-
Badai Cedera Hantam Chelsea! Enzo Maresca Pusing Berat
-
Masa Depan Belum Jelas, Andreas Christensen Ingin Bertahan di Barcelona
-
Kontrak Mandek, Kenan Yildiz Dilirik Chelsea, Arsenal, dan Real Madrid
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Mees Hilgers Bikin Fisioterapis Terkejut, Prediksi Comeback Lebih Cepat
-
Enggan Tanggapi Road Map 'Garuda Membara', Sumardji: Sumbernya dari Mana?
-
Merasa Buang Waktu, Pemain Keturunan Indonesia Pilih Tinggalkan Man City Demi Gelar Sarjana Hukum
-
Eks Asisten Kluivert Gabung Raksasa Ajax Usai Didepak Timnas Indonesia
-
Spanyol Catat 30 Laga Beruntun Tanpa Kekalahan, Luis de la Fuente Ingatkan Pemain Tak Puas Diri
-
Ban Kapten Pindah ke Ivar Jenner, Kadek Arel Buka Suara
-
Bek Mali Puji Ivar Jenner sebagai Pemain Timnas Indonesia U-22 Paling Menonjol
-
Sebelumnya Menang Telak, Pelatih Mali Merendah Jelang Uji Coba Kedua Lawan Timnas Indonesia U-22
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Gabriel Magalhaes Dicoret dari Timnas Brasil
-
Diincar MU dan Tottenham, Antoine Semenyo Punya Klausul Rilis Rp 1,4 Triliun