Suara.com - Performa mantan pemain Manchester United (MU) Marouane Fellaini di Liga Super China semakin mengesankan. Baru-baru ini, pemain berusia 32 tahun itu mencetak hattrick bagi kemenangan timnya Shandong Luneng.
Dari kancah domestik, pelatih Timnas U-16 Indonesia Bima Sakti terancam kehilangan pemain andalannya. Mengalami cedera Anterior Cruciate Ligament (ACL), Ruy Ariyanto terancam batal tampil di ajang Piala Asia U-16 2020.
Sementara itu, kabar menghebohkan datang dari istri penyerang PSG Mauro Icardi, Wanda Nara. Wanita cantik berambut pirang itu mengaku melakukan oral seks setiap malam.
Berikut lima berita sepak bola pilihan redaksi Suara.com periode Selasa (28/7/2020).
1. Bikin 3 Gol Lewat Sundulan, Marouane Fellaini Cuma Butuh Waktu 7 Menit
Masih ingat dengan sosok Marouane Fellaini? Ya, eks pemain Manchester United itu baru saja bikin gol mengesankan di Liga Super China.
Marouane Fellaini yang saat ini berseragam Shandong Luneng sukses mencetak hat-trick hanya dalam waktu tujuh menit. Yang bikin makin spesial, pemain 32 tahun itu mencetak golnya lewat sundulan semua.
2. Bima Sakti Terancam Kehilangan Pemain Andalannya di Piala Asia U-16 2020
Baca Juga: Tiga Pemain Timnas Dikabarkan Reaktif COVID-19, Begini Reaksi Ketum PSSI
Timnas U-16 Indonesia terancam kehilangan salah satu pemain andalannya di Piala Asia U-16 2020, Ruy Ariyanto. Ruy Ariyanto mengalami cedera Anterior Cruciate Ligament (ACL).
Cedera tersebut didapat Ruy saat sedang berlatih bersama skuat Timnas Indonesia U-16, dalam pemusatan latihan atau training camp (TC) di Bekasi yang digelar sejak 6 hingga 29 Juli mendatang.
3. Balas Ejekan Warganet, Wanda Nara Mengaku Lakukan Oral Seks Tiap Malam
Istri dari bomber Paris Saint-Germain (PSG), Mauro Icardi, yakni Wanda Nara, mengeluarkan pernyataan mengejutkan di Instagram. Ia mengaku melakukan oral seks setiap malam.
Ungkapan yang terbilang sangat blak-blakan ini terpaksa Wanda Nara keluarkan untuk membalas ejekan dari warganet di Instagram.
Tag
Berita Terkait
-
John Herdman Cari Asisten Pelatih Lokal, Meski Layak, Sebaiknya Jangan Nova Arianto!
-
Ruben Amorim Pergi dengan Senyum, Asisten Ungkap Kisah di Balik Pemecatan Manchester United
-
Meriam Bellina Lepas Citra Antagonis di Film 'Titip Bunda di Surga-Mu', Jadi Ibu Penuh Kasih
-
Media Asing Sebut Indonesia Menyimpang Usai Rekrut John Herdman, Mengapa?
-
Kasus Rafael Struick dan Pentingnya Seorang Pemain Mendapatkan Pelatih yang Tepat
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
Terkini
-
Media Thailand Ungkit Skandal yang Libatkan Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Emil Audero Main Penuh, Cremonese Raih Hasil Imbang 2-2 Lawan Cagliari
-
Pesan Orang Nomor 1 The Jakmania untuk Skuad Persija Jelang Laga Panas Kontra Persib Bandung
-
Exco PSSI Komentari Isu Ricardo Salampessy sampai Eks Como Jadi Asisten John Herdman
-
Marc Klok Beberkan Kondisi Persib Bandung Jelang Lawan Persija Jakarta
-
Bersaing dengan 3 Nama, Eks Pemain Persipura Disebut Jadi Kandidat Kuat Asisten Pelatih John Herdman
-
Pratama Arhan Bakal Satu Tim dengan Anak Legenda Barcelona dan Brasil
-
Rekam Jejak Pelatih Asal Inggris di Asia Tenggara, John Herdman akan Sukses di Timnas Indonesia?
-
Inter Milan Gigit Jari, Deco Pastikan Joao Cancelo Segera Kembali ke Barcelona
-
Bojan Hodak Buka Suara Mengenai Peluang Persib Bandung Datangkan Lagi Pemain Naturalisasi