Suara.com - Genoa memuncaki klasemen sementara Liga Italia musim 2020/2021 setelah gelaran giornata alias pekan perdana kompetisi rampung dihelat Senin (21/9/2020) dini hari WIB.
Genoa menghabisi tim promosi Crotone dengan kemenangan 4-1, yang membuat tim berjuluk Il Grifone tersebut menjadi tim paling produktif di akhir pekan pertama dan menempatkan mereka di pucuk klasemen.
Sementara itu, juara bertahan kompetisi, Juventus juga memulai musim baru dengan apik.
Pada laga kompetitif pertamanya sebagai pelatih profesional, juru taktik Juventus, Andrea Pirlo sukses membimbing anak-anak asuhnya untuk meraih kemenangan 3-0 atas Sampdoria di Turin.
Kemenangan juga didapatkan Napoli pada laga pertamanya musim ini. Bertamu ke markas Parma, pasukan Gennaro Gattuso membawa pulang kemenangan 2-0.
Satu tim lain yang meraih kemenangan pada giornata pembuka musim adalah Fiorentina, yang menang 1-0 atas Torino.
Hasil Liga Italia 2020/2021 pekan pertama:
Sabtu (19/9/2020) malam hingga Minggu (20/9/2020) dini hari WIB
Fiorentina 1 - Torino 0 (Gaetano Castrovilli 78')
Baca Juga: Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Spanyol Pekan Kedua, Real Madrid Tumpul
Verona 0 - AS Roma 0
Minggu (20/9/2020) malam hingga Senin (21/9/2020) dini hari WIB
Parma 0 - Napoli 2 (Dries Mertens 63', Lorenzo Insigne 77')
Genoa 4 - Crotone 1 (Mattia Destro 6', Goran Pandev 9', Davide Zappacosta 34', Marko Pjaca 75'; Emmanuel Riviere 28')
Sassuolo 1 - Cagliari 1 (Mehdi Bourabia 87'; Giovanni Simeone 77')
Juventus 3 - Sampdoria 0 (Dejan Kulusevski 13', Leonardo Bonucci 78', Cristiano Ronaldo 88')
Berita Terkait
-
Alessandro Del Piero Sindir AC Milan Usai Gagal Kalahkan Juventus
-
Laga Juventus vs Milan Balik ke Setelan Pabrik, Fabio Capello Kecewa Berat
-
Diacuhkan Ruben Amorim, Joshua Zirkzee Diperebutkan Juventus dan AC Milan
-
Head-to-Head Juventus vs AC Milan: Siapa Raja Sebenarnya di Italia?
-
Prediksi Juventus vs AC Milan: Siapa yang Akhiri Rekor Tak Terkalahkan?
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Ragnar Oratmangoen Ujung Tombak, Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
Terkini
-
Kalah 2-3 dari Arab Saudi, Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026?
-
Drama 5 Gol dan Kartu Merah! Timnas Indonesia Kalah Terhormat dari Arab Saudi
-
Hasil Babak I Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Penalti Kevin Diks Dibalas 2 Gol
-
Curang! Suporter Timnas Indonesia Diblokir Masuk Stadion King Abdullah Sports City
-
Kick Off Babak 1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi Dimulai, Klik Link Live Streaming dan Nonton Gratis
-
LIVE REPORT: Arab Saudi vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Ragnar Oratmangoen Ujung Tombak, Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Link Live Streaming dan Jadwal Kick Off Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Presiden Prabowo Video Call Skuad Timnas Indonesia, Apa Isinya?
-
Laga Penentu, Satu Tekad Juara: Maarten Paes Janji Bikin Bangga Indonesia