Suara.com - Striker Manchester City, Gabriel Jesus, merasa kecewa dengan hasil imbang kontra Liverpool. Ia menilai, kegagalan ini membuat kans timnya juara Liga Inggris makin berat.
Laga Manchester City vs Liverpool berakhir dengan skor imbang 1-1. Pada laga yang digelar di Etihas Stadium, Minggu (8/11/2020) malam WIB, City bahkan dibobol lebih dulu oleh Mohamed Salah, kemudian membalas lewat gol Gabriel Jesus.
Gabriel Jesus pun menyoriti hasil imbang yang didapat timnya. Ia menilai raihan satu poin ini membuat kans The Citizens juara Liga Inggris jadi berat, mengingat kontestan lain sedang meningkatkan level permainan.
"Hasilnya tidak bagus bagi kami, mungkin bagus untuk mereka. Peluang juara akan berat, tapi kami harus terus berjuang hingga akhir karena mempunyai banyak pertandingan yang belum dimainkan," kata Gabriel Jesus, dikutip dari Sky Sports.
"Kedua tim ingin memenangi liga sehingga terkadang kami harus menaikkan permainan kami. Kami main di kandang sehingga kami harus lebih mengendalikan, bermain lebih banyak, menahan bola, menyerang seperti yang kami lakukan di masa lalu," imbuhnya.
"Mereka bisa mengalahkan kami dan kami bisa mengalahkan mereka, tetapi ini sepak bola. Kami mempunyai peluang untuk menang. Kami tidak mencetak gol ketika kami punya kesempatan dan kami imbang," tandas penyerang asal Brasil itu.
Hasil imbang ini dirasa kurang buat Manchester City jelang laga tandang melawan Tottenham Hotspur yang sedang onfire. Laga tersebut rencananya akan digelar pada 21 November mendatang.
Sementara itu, Manchester City hingga kini belum beranjak dari papan tengah klasemen Liga Inggris. City harus puas berada di peringkat 10 dengan koleksi 12 poin dari tujuh pertandingan.
Baca Juga: Laga Man City Vs Liverpool Berakhir Imbang, Gabriel Jesus Tidak Puas
Berita Terkait
-
Bursa Transfer Pelatih Real Madrid: Enzo Maresca atau Jurgen Klopp?
-
Hasil Undian Putaran Keempat Piala FA 2025/26: Liverpool Jumpa Penakluk MU
-
Kabar Buruk untuk Liverpool, Conor Bradley Menepi Hingga Akhir Musim
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
2 Pemain Urus Naturalisasi, Bakal Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia?
-
Cerita Anak John Herdman yang Ternyata Pernah Bikin Gol dan Kalahkan Timnas Indonesia
-
Dipecat Real Madrid, Xabi Alonso Buka Suara: Pergi dengan Kepala Tegak
-
Timnas Indonesia Berpotensi Segrup dengan Malaysia dan Vietnam di Piala AFF 2026
-
Jadwal Laga Timnas Futsal Indonesia Vs Korsel di Piala Asia 2026, Kapan?
-
Satu Hal ini Bakal Langsung Dilakukan John Herdman saat Tangani Timnas Indonesia
-
3 Hal Menarik dari Perkenalan John Herdman di Timnas Indonesia
-
Bayern Munich Makin Menggila, Kompany Diingatkan Jangan Ulangi Kesalahan Pep Guardiola
-
Efek Skandal Naturalisasi Malaysia, Rodrigo Holgano Pertimbangkan Pensiun
-
Gianluigi Buffon Anggap Luciano Spalletti Datang Terlambat