Suara.com - Chelsea siap menjamu Wolverhampton Wanderers di Stamford Bridge pada pekan ke-20 Liga Inggris, Kamis (28/1/2021). Berikut fakta -fakta menarik menjelang Chelsea vs Wolves.
Pertandingan ini akan menjadi debut Thomas Tuchel sebagai manajer baru The Blues. pelatih asal jerman ini telah ditunjuk Chelsea untuk menggantikan posisi Frank Lampard.
Chelsea memecat Lampard setelah dinilai gagal memenuhi harapan mereka setelah Chelsea tertahan di papan tengah klasemen. Tuchel pun sudah mulai memimpin latihan persiapan The Blues menjamu Wolves.
Pada laga terakhir, Chelsea dan Wolverhampton sama-sama meraih kemenangan di putaran keempat FA Cup. Chelsea mengalahkan Luton Town 3-1 dan Wolverhampton mengalahkan Chorley 1-0.
Namun demikian, Wolves bukanlah lawan yang mudah bagi Chelsea. Pada pertemuan terakhir kedua tim di Liga Inggris terjadi di pekan ke-13, dimana Chelsea takluk 1-2 di kandang Wolves.
Berikut fakta - fakta menarik menjelang Chelsea vs Wolves seperti yang dihimpun dari Bbc Sport :
- Chelsea tidak terkalahkan di kandang dalam enam pertandingan Liga Premier sebelumnya menghadapi Wolves, menang lima kali dan seri sekali.
- Wolves memenangkan pertandingan sebelumnya 2-1 di Molineux bulan lalu, dengan Pedro Neto mencetak gol di menit akhir.
- Wolves mencoba meraih kemenangan kandang tandang untuk pertama kalinya di liga papan atas menghadapi Chelsea sejak 1974-75.
- Chelsea hanya memenangkan dua dari delapan pertandingan liga terakhir mereka, seri sekali dan kalah lima kali.
- Mereka bisa kalah dalam dua pertandingan kandang pertama di liga dalam satu tahun kalender untuk ketiga kalinya.
- Wolves terancam kalah tiga pertandingan liga berturut-turut untuk kedua kalinya di bawah manajer Nuno Espirito Santo.
- Mereka telah kalah sembilan pertandingan sejauh di musim ini, menyamai seluruh total liga 2019-20 mereka.
- Wolves hanya mengklaim lima poin sejak awal Desember, dan hanya klub terbawah Sheffield United yang bernasib lebih buruk.
Berita Terkait
-
Tak Hanya Roy Keane, Giliran Paul Scholes Tak Setuju Carrick Dipermanenkan Manchester United
-
Jadi Pemain Paling Diremehkan di Dunia, Harry Maguire Banjir Pujian Usai MU Kalahkan Arsenal
-
Prediksi Skor Napoli vs Chelsea: Misi Hidup Mati Pasukan Antonio Conte Lawan Mantan Klub
-
Roy Keane Ragukan Michael Carrick, Manchester United Butuh Pelatih Lebih Besar
-
Fans Nyanyi Lagu Juara di Emirates, Carrick Justru Minta Pemain MU Lakukan Ini
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Nonton di HP! Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia vs Korea Selatan, Kick-off 19.00 WIB
-
Jadwal Lengkap Piala Asia Futsal 2026, Timnas Indonesia Ditantang Korea Selatan
-
Shayne Pattynama Hengkang ke Persija, Sandy Walsh Dipastikan Bertahan di Buriram United
-
Shayne Pattynama Hingga Top Skor Liga India Gabung Persija, Pimpinan The Jakmania Belum Puas
-
John Herdman Ogah Asal Comot Asisten Pelatih Lokal, Ini Alasannya
-
Emil Audero Memang Sengaja Ditinggal Bus, Ini Kronologinya
-
Bisikan Bojan Hodak buat Layvin Kurzawa dan Dion Markx, Singgung Soal Jaminan Starting XI
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
Shayne Pattynama Merasa Mudah Adaptasi di Persija Karena Hal Ini
-
Kenapa 7 Pemain Naturalisasi Ilegal Timnas Malaysia Diizinkan Kembali Merumput?