Suara.com - Drawing (pengundian) babak 16 besar Liga Europa digelar di markas UEFA, di Nyon, Swiss, Jumat (26/2/2021). 16 tim yang berhasil melewati babak 32 besar, kini sudah mengetahui lawan di perdelapan besar.
Salah satu pertandingan yang menarik perhatian adalah bertemunya klub papan atas Liga Premier Manchester United dengan wakil Serie A, AC Milan.
Wakil Inggris lainnya, Arsenal yang susah payah menyingkirkan Benfica di babak 32 besar, akan menghadapi wakil Yunani, Olympiacos.
Sementara Tottenham Hotspur akan berhadapan dengan Dinamo Zagreb. Terakhir kali kedua tim berhadapan pada 2008/09, saat Tottenham membantai Dinamo 4-0.
Sedangkan tim Serie A lainnya, AS Roma, akan menghadapi tim buangan Liga Champions, Shaktar Donetsk.
Pertandingan babak 16 besar akan digelar dua leg. Leg pertama dijadwalkan pukul 11 Maret dan leg kedua pada 18 Maret 2021.
Berikut hasil pengundian babak 16 besar Liga Europa musim 2020/21:
Ajax vs Young Boys
Dynamo Kyiv vs Villarreal
Roma vs Shaktar Donetsk
Olympiacos vs Arsenal
Dinamo Zagreb vs Tottenham
Man United vs AC Milan
Slavia Praha vs Rangers
Granada vs Molde
Baca Juga: Bak UFC, Lutut Victor Lindelof Hajar Muka Pemain Real Sociedad
Tag
Berita Terkait
-
Unai Emery Puas Aston Villa Hancurkan Klub Israel Maccabi Tel Aviv
-
3 Pemain Timnas Indonesia Sama-sama Gagal Menang di Liga Europa
-
Dean James Tampil Penuh, Go Ahead Eagles Malah Dihajar RB Salzburg
-
78 Persen Umpan Akurat Dean James Gagal Selamatkan Go Ahead Eagles dari Kekalahan
-
Calvin Verdonk Main Solid, Tapi Lille Tumbang dari Slavia Praha
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
Terkini
-
Rekam Jejak Timur Kapadze, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia Per 12 November 2025
-
Timnas Indonesia Jangan Kecolongan, Bukti Timur Kapadze Bukan Pelatih Kaleng-kaleng
-
Akhirnya Pemain Keturunan Australia Berseragam Timnas Indonesia: Senang Bisa Kembali
-
Persib Bandung Siap Tempur Kontra Dewa United Usai Libur Empat Hari, Optimis Raih Poin Penuh
-
Bukan Ole Romeny, PSSI Lobi Klub Agar Pemain Liga Inggris Bela Timnas Indonesia Desember 2025 Besok
-
Profil Timur Kapadze, Calon Pelatih Timnas Indonesia Berhasil Bawa Uzbekistan ke Piala Dunia 2026
-
Bahrain Batal, Timnas Indonesia Ogah Lawan Tim Asia Tenggara Jelang SEA Games 2025
-
Gaji Timur Kapadze Jauh Lebih Kecil dari Kluivert dan STY, Tidak Ada Separuhnya!
-
Timur Kapadze Tunggu Tawaran Timnas Indonesia
-
Terlilit Utang Rp145 Miliar, Keluarga Sven-Goran Eriksson Jual Murah Rumah Mewah