Suara.com - Mantan gelandang tim nasional Spanyol, Xabi Alonso, dilaporkan sudah mencapai kesepakatan dengan Borussia Moenchengladbach untuk menduduki jabatan manajer klub Liga Jerman itu mulai musim depan.
Harian Jerman, Bild, menurunkan laporan itu pada Senin, tanpa mengungkapkan siapa narasumber laporan tersebut.
Alonso sejak 2019 menangani tim lapis kedua Real Sociedad yang tampil di kasta ketiga Liga Spanyol.
Dilaporkan Reuters, pihak Sociedad menolak mengomentari laporan Bild, sembari mengatakan Alonso saat ini berkonsentrasi untuk membantu Real Sociedad B promosi ke kasta kedua.
Gladbach saat ini berada di urutan ke-10 klasemen Liga Jerman dan tengah mencari pengganti Marco Rose, yang pada Februari kemarin diumumkan bakal pindah mengambil pekerjaan di Borussia Dortmund.
Alonso merupakan pemilik medali gelar juara Liga Champions bersama Liverpool dan Real Madrid sebelum menghabiskan tiga musim terakhir kariernya di Bayern Munich.
Pelatih berusia 39 tahun itu sempat disebut-sebut oleh CEO Bayern, Karl-Heinz Rummenigge, sebagai calon pelatih masa depan klubnya.
"Ia akan menjadi pelatih yang mungkin diminati Bayern kelak. Saya dapat membayangkannya," kata Rummenigge dilaporkan Bild pada 30 September 2020. (Antara)
Baca Juga: Persija Berlutut di Kaki Pemain PSM Makassar, Kalah 0-2 di Laga Perdana
Berita Terkait
-
Karma? Paksa Tinggalkan Newcastle, Alexander Isak Curhat Masa Suram di Liverpool
-
Bersinar di Piala Dunia U-17, Winger Manchester City Ternyata Pemain Keturunan
-
Manchester City Sudah Tentukan Pengganti Pep Guardiola, Siapa Dia?
-
Graham Potter Misuh-misuh Striker Rp2,4Triliun Belum Bisa Dimainkan Gegara Cedera
-
Robbie Fowler Bongkar Penyebab Liverpool Anjlok, Singgung Duit Rp1,3 Triliun
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Dahaga Gol di Ajax, Pemain Keturunan 15 Tahun Ini Punya Kakek Asal Sorong Papua
-
Detik-detik Thom Haye Cetak Gol dari Setengah Lapangan
-
Ngeri! Detik-detik Pemain Jepang Patahkan Kaki Bintang Ghana di Laga Uji Coba
-
Mengerucut! Ini Dia Calon Pelatih Timnas Indonesia yang Hampir 'Here We Go'
-
Karma? Paksa Tinggalkan Newcastle, Alexander Isak Curhat Masa Suram di Liverpool
-
Mauro Zijlstra Blak-blakan, Sebut Timnas U-22 Racikan Indra Sjafri Berantakan
-
Thom Haye Bongkar Sisi Lain Bojan Hodak di Balik Layar Persib Bandung
-
Persija Jakarta Mau Jual Rizky Ridho?
-
Pernah Dilirik Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Pensiun di Usia 19 Tahun
-
Timur Kapadze atau Heimir Hallgrimsson? PSSI: Kami Sudah Kantongi Nama