Suara.com - Bocoran jersey ketiga AC Milan untuk musim 2021-22 telah beredar di media sosial. Uniknya, seragam yang didominasi warna hitam itu tidak membubuhkan logo Rossoneri.
Melansir Football-Italia, Selasa (4/5/2021), jersey ketiga AC Milan yang masih disponsori Puma ini sangat minim motif. Warna hitam yang dominan hanya dipadukan tulisan "AC Milan" yang melintang di bagian dada.
Tulisan AC Milan yang dikelilingi dua garis horizontal itu nyatanya digunakan sebagai pengganti lambang di dada kiri yang secara mengejutkan dihilangkan.
"Logo di dada mungkin akan berubah seiring waktu, tetapi namamulah yang akan meninggalkan warisan," tulis Footy Headlines dikutip dari Football-Italia, Selasa (4/5/2021).
Masih dikutip Football-Italia, bagian celana dari seragam ketiga AC Milan ini juga tampil dengan warna hitam. Di bagian ini, logo AC Milan kembali dimunculkan.
AC Milan saat ini masih berjuang di Liga Italia 2020/2021. Rossoneri untuk sementara duduk di peringkat keempat dengan koleksi 69 poin, setara dengan Atalanta dan Juventus yang berturut-turut duduk di peringkat kedua dan ketiga.
Saat musim menyisakan empat laga lagi, Milan secara mengejutkan berada dalam situasi mengamankan tiket Liga Champions alih-alih menantang gelar juara yang saat ini telah resmi direngkuh rival sekota mereka, Inter Milan.
Berita Terkait
-
5 Hits Bola: Lini Belakang Persib Dinilai Rapuh, Ini Respons Robert Alberts
-
Inter Milan Raih Scudetto, Erick Thohir Ucapkan Selamat
-
Hasil Bola Tadi Malam: Sevilla Tumbang hingga Parma Resmi Terdegradasi
-
Parma Resmi Terdegradasi ke Serie B Usai Dikalahkan Torino 1-0
-
Sudah Amankan Scudetto, Conte Tetap Ingin Inter Permalukan Juve pada 15 Mei
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Bangganya Kevin Diks yang Bikin Warisan untuk Indonesia di Bundesliga Jerman
-
Mohamed Salah Disebut Jadi Biang Masalah di Balik Melempemnya Florian Wirtz Bersama Liverpool
-
Jadwal Liga Spanyol 2025/2026 Pekan Ke-13, Barcelona Kembali ke Camp Nou usai Direnovasi
-
Lelah dan Sudah Tak Bergairah, Mantan Gelandang Manchester City Putuskan Pensiun
-
Jadwal Liga Italia 2025/26: Inter vs AC Milan Jadi Sorotan, Emil Audero Tantang AS Roma
-
3 Fakta Menarik Ange Postecoglou, Kandidat Ideal untuk Latih Timnas Indonesia
-
PSSI Kantongi 5 Kandidat Pelatih Baru Timnas Indonesia, Nama Shin Tae-yong Tak Masuk
-
Bayern Munich Optimistis Pertahankan Upamecano di Tengah Gempuran Klub Elite Eropa
-
Dirtek PSSI Ungkap Road Map Sepak Bola Indonesia Baru Diluncurkan 2026
-
Hasil BRI Super League: Remontada Persija, Jungkalkan Persik Kediri 3-1