Suara.com - Skuad Tim Nasional Brasil siap untuk bertanding dalam Copa America 2021 yang akan segera dimulai pada 14 Juni 2021. Namun rupanya, kali ini bek Rodrigo Caio dikabarkan akan absen di dalam pertandingan bergengsi antar negara benua Amerika ini. Lebih lengkapnya, simak profil Tim Nasional Brasil di Copa America 2021 berikut ini.
Skuad Tim Nasional besutan Adenor Leonardo Bacchi alias Tite ini tentu patut diperhitungkan. Selain berhasil menyandang sebagai juara di Copa America 2019 lalu, kali ini Brasil juga ditunjuk sebagai tuan rumah Copa America 2021 yang artinya dukungan dari warganya patut diperhitungkan, meskipun menonton langsung belum diperbolehkan
Pada Copa America 2021 kali ini, Brasil akan melakoni laga perdana mereka di tanggal 14 Juni 2021 melawan Venezuela.
Persiapan Brasil Menghadapi Copa America 2021
Sebanyak 24 pemain telah dipersiapkan oleh Tim Samba untuk terjun ke Copa America 2021. Pekan lalu, Tite telah memberikan anak didiknya pelatihan sekaligus kualifikasi Piala Dunia 2022 dalam 2 kali pertandingan yang berhasil dimenangkan secara keseluruhan oleh Brasil.
Bahkan, tim lawan tak berhasil menyarangkan satu pun gol di gawang yang dijaga oleh Ederson. Sehingga, Ederson digadang-gadang menjadi pemain kunci Brasil di Copa America kali ini.
Rangkuman Profil Tim Nasional Brasil
- Tim Nasional: Brasil
- Julukan: Tim Samba
- Nama Federasi: Confederacao Brasileira de Futbol (CBF) atau Konfederasi Sepak Bola Brasil
- Prestasi Terbaik di Copa America: Winner (2019)
- Pemain andalan: Neymar, Gabriel Jesus
Daftar Pemain Sementara
Kiper:
Baca Juga: Copa America 2021: Jadwal Lengkap, Link Streaming, Grup Timnas Peserta
Ederson (Manchester City), Alisson (Liverpool), Weverton (Palmeiras)
Bek:
Lodi (Atletico Madrid), Emerson (Real Betis), Lucas Verissimo (Benfica), Danilo (Juventus), Alex Sandro (Juventus), Renan Eder Militao (Real Madrid), Marquinhos (PSG), Thiago Silva (Chelsea).
Gelandang:
Fabinho (Liverpool), Casemiro (Real Madrid), Everton Ribeiro (Flamengo), Fred (Manchester United), Lucas Paqueta (Olympique Lyon), Douglas Luiz (Aston Villa).
Penyerang: Everton (Benfica), Richarlison (Everton), Vinicius Junior (Real Madrid), Roberto Firmino (Liverpool), Gabriel Barbosa (Flamengo), Gabriel Jesus (Manchester City), Neymar (PSG).
Tag
Berita Terkait
-
Pratama Arhan Bakal Setim dengan Putra Legenda Brasil Rivaldo
-
Nyaris Gantung Sepatu Usai Cedera, Neymar Bangkit dan Bidik Piala Dunia 2026
-
Neymar Resmi Perpanjang Kontrak, Santos Jadi Klub Terakhir Sebelum Pensiun
-
Jalani Operasi Jantung Berisiko, Roberto Carlos Keluar dari Masa Kritis
-
Pep Guardiola Ungkap Pemain Impian yang Ingin Dilatih, Bukan Cristiano Ronaldo atau Zidane
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
2 Pemain Urus Naturalisasi, Bakal Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia?
-
Cerita Anak John Herdman yang Ternyata Pernah Bikin Gol dan Kalahkan Timnas Indonesia
-
Dipecat Real Madrid, Xabi Alonso Buka Suara: Pergi dengan Kepala Tegak
-
Timnas Indonesia Berpotensi Segrup dengan Malaysia dan Vietnam di Piala AFF 2026
-
Jadwal Laga Timnas Futsal Indonesia Vs Korsel di Piala Asia 2026, Kapan?
-
Satu Hal ini Bakal Langsung Dilakukan John Herdman saat Tangani Timnas Indonesia
-
3 Hal Menarik dari Perkenalan John Herdman di Timnas Indonesia
-
Bayern Munich Makin Menggila, Kompany Diingatkan Jangan Ulangi Kesalahan Pep Guardiola
-
Efek Skandal Naturalisasi Malaysia, Rodrigo Holgano Pertimbangkan Pensiun
-
Gianluigi Buffon Anggap Luciano Spalletti Datang Terlambat