Suara.com - Gelandang timnas Italia Nicolo Barella menyebut dua pemain ikonik Barcelona yang mengantarkan Spanyol menjuarai Piala Eropa 2008 dan 2012, Xavi dan Andres Iniesta, menjadi standard emas untuk gelandang modern.
Pujian Barella itu disampaikan menjelang pertandingan semifinal Euro 2020 antara Italia dan Spanyol pada 6 Juli. Barella sendiri memainkan peran sentral bagi lolosnya Azzurri ke empat besar termasuk saat menjaringkan gol penentu ketika mengalahkan Belgia dalam perempatfinal.
"Spanyol memiliki para juara yang hebat yang menginspirasi kita semua, seperti Xavi dan Iniesta”, kata Barella seperti dilaporkan harian Spanyol, Marca.
Pemain berusia 24 tahun itu melanjutkan, "mudah saja mengatakan mereka mengilhami kami (para gelandang), tapi mereka memang menginspirasi semua yang mencintai sepakbola."
"Saya memang berkarakteristik berbeda dalam gaya bermain saya, tapi saya sangat menaruh respek kepada mereka," sambung Barella.
"Sergio Busquets juga menjadi di antara yang terbaik di dunia selama bertahun-tahun, baik bersama Spanyol maupun bersama Barcelona. Anda harus menyelamati dia untuk itu, dan kini mereka memiliki Pedri dan Koke," kata Barella.
Barella diperkirakan tetap dipasang sebagai salah satu dari sebelas pemain pertama skuad Roberto Mancini di lapangan tengah untuk melawang Spanyol di Wembley nanti. Mancini diperkirakan menempatkan trio Barella, Marco Verratti dan Jorginho di lapangan tengah.
Berita Terkait
-
Wenger: Pertahanan Solid akan Jadi Kunci Timnas Inggris Menangi Euro 2020
-
Timnas Italia Kehilangan Leonardo Spinazzola Saat Jumpa Spanyol?
-
Timnas Spanyol Terancam Pincang Hadapi Italia di Semifinal Euro 2020
-
Mainkan Laga Semifinal Euro 2020 di Wembley memang Target Denmark Sejak Awal
-
Denmark Tembus Semifinal Euro 2020, Pelatih Kenang Rapat Tim Jelang Turnamen
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Jesus Casas Si Tukang Otak Atik Formasi, Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Terseret ke FIFA Usai Kartu Merah Cristiano Ronaldo
-
Dirumorkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Jesus Casas Diincar Negara Tetangga
-
Rapor Nathan Tjoe-A-On Lawan vs Tim Geypens: Derby Indonesia di Eerste Divisie
-
Alami Cedera di Emirates! Gabriel Magalhaes Tersungkur Saat Bela Brasil, Arteta Pusing Berat
-
MU Menyimpang, Eric Cantona Lebih Pilih Dukung Klub Kasta Ketiga
-
Panas! Emiliano Martinez dan Gattuso Saling Serang Gegara Format Kualifikasi Piala Dunia
-
Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp1,3 T Jagokan AC Milan Raih Scudetto
-
James de Vos Wonderkid FC Utrecht, Pemain Keturunan Semarang Paket Komplet
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol