Suara.com - Fans Timnas Inggris kerap bikin onar saat menyaksikan Euro 2020 langsung di stadion. Hal itu sampai bikin legenda The Three Lions, Gary Lineker turun tangan.
Sementara Copa America 2021 sudah memasuki babak final yang mempertemukan Argentina vs Brasil. Ini jadi kesempatan emas untuk Lionel Messi menjuarai turnamen internasional pertamanya.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Jumat (9/7/2021) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Final Euro 2020: Jangan Bandel, Fans Inggris Dilarang Cemooh Lagu Kebangsaan Italia
Fans Timnas Inggris kerap bikin onar saat menyaksikan Euro 2020 langsung di stadion. Hal itu sampai bikin legenda The Three Lions, Gary Lineker turun tangan.
Inggris akan menghadapi Italia di final Euro 2020. Pertandingan akbar itu akan berlangsung di Stadion Wembley, London, pada Senin (12/7/2021) dini hari WIB.
2. Copa America 2021, Kans Terakhir Messi Rengkuh Trofi Bareng Argentina?
Copa America 2021 sudah memasuki babak final yang mempertemukan Argentina vs Brasil. Ini jadi kesempatan emas untuk Lionel Messi menjuarai turnamen internasional pertamanya.
Baca Juga: John Stones Yakin Raheem Sterling Bisa Acak-acak Pertahanan Italia
Lionel Messi yang kini berstatus agen bebas ini sudah memenangkan setiap penghargaan yang ada pada level klub dan individu.
3. Sebelum Gabung PSG, Arsenal Dekati Sergio Ramos tetapi Langsung Ditolak
Sergio Ramos resmi berseragam Paris Saint-Germain (PSG) setelah menandatangani kontrak berdurasi dua tahun hingga 2023.
Sebelum resmi diperkenalkan sebagai penggawa baru Les Parisiens --julukan PSG), bek 35 tahun itu nyatanya mendapat banyak tawaran dari klub lain, termasuk Arsenal.
Tag
Berita Terkait
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Mike Maignan Setuju Perpanjang Kontrak, Chelsea Gigit Jari
-
Bahasa Inggris Naik Kelas Jadi Prestasi Akademik, Sertifikat Spelling Bee Bisa Jadi Tiket Beasiswa
-
Bursa Transfer Serie A Italia: Lazio Rekrut Kenneth Taylor, Fiorentina Datangkan Eks AC Milan
-
Ruben Amorim Keras Kepala, Tugas Direktur Olahraga MU Ngapain Sih?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Inter Milan vs Napoli: Chivu Percaya Pemain Muda, Zielinski dan Bisseck Disiapkan Jadi Starter
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan