Suara.com - Penggemar Swansea City mungkin memiliki alasan lain untuk datang ke Liberty Stadium, bukan untuk melihat klub kesayangan berlaga tetapi karena Gabriella Jukes.
Sementara di dunia sepak bola putri, Nadia Nadim menjadi salah satu sosok pemain yang terhitung fenomenal. Pesepak bola berdarah Afghanistan ini memiliki sederet prestasi mentereng, baik saat bermain di level klub maupun di tim nasional.
Berita di atas adalah dua dari lima berita sepak bola di kanal bola yang paling banyak mendapat perhatian dan banyak dibaca sepanjang pekan ini.
Berikut kami rangkum 5 berita top sepak bola di kanal bola Suara.com sepekan ini :
1. Punya Paras Mirip Scarlett Johansson, Presenter Swansea TV Ini Curi Perhatian
Penggemar Swansea City mungkin memiliki alasan lain untuk datang ke Liberty Stadium, bukan untuk melihat klub kesayangan berlaga tetapi karena Gabriella Jukes.
Gabriella Jukes merupakan seorang model yang resmi ditunjuk sebagai presenter untuk Swans TV --nama saluran TV Swansea City-- untuk awal musim 2021-2022.
2. Nadia Nadim, Pesepak Bola yang Kabur dari Afghanistan dan Kini Membela Timnas Denmark
Baca Juga: Shin Tae-yong Bantah Jadi Komentator Olimpiade Tokyo dan 4 Berita Bola Terkini
Di dunia sepak bola putri, Nadia Nadim menjadi salah satu sosok pemain yang terhitung fenomenal.
Pesepak bola berdarah Afghanistan ini memiliki sederet prestasi mentereng, baik saat bermain di level klub maupun di tim nasional.
3. Sasha Attwod, Perempuan yang Bikin Jack Grealish Betah Pacaran Putus Nyambung
Bintang timnas Inggris, Jack Grealish, baru-baru ini pamerkan momen romantis bersama sang kekasih, Sasha Attwood saat liburan di Pulau Mykonos, Yunani.
Jack Grealish boleh saja menikmati waktu santai bersama sang kekasih usai mengantarkan timnas Inggris ke partai final EURO 2020.
Berita Terkait
-
Bintang Muda Bayern Munich Terang-terangan Ingin Gabung Real Madrid
-
Harry Kane Akui Sulit Belajar Bahasa Jerman, Sampai Ikuti Les Dua Kali Seminggu
-
Bintang Muda Bayern Munich Semringah Disamakan dengan Lionel Messi
-
Fantastis, Kekayaan Harry Kane Tahun 2026 Tembus Lebih dari Rp2 Triliun
-
Kim Min-jae Dipantau Sejumlah Klub Eropa, Fenerbahce Paling Ngebet
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Jangan Nangis Kalau Ditangkap! Umuh Muchtar Kirim Pesan Keras ke Pelaku Teror Thom Haye
-
Arteta Kirim Pesan Berkelas ke Arne Slot Usai Hat-trick Gabriel Martinelli
-
Mental Rapuh Pemain Manchester United Bikin Darren Fletcher Frustasi
-
MU Tersingkir dari Piala FA, Marcus Rashford Maunya Main di Klub Juara
-
Persija Pulang Tanpa Poin, Sindiran Pedas Mauricio Souza: Persib Gak Banyak Peluang
-
Kevin Diks Bantu Cetak Gol, Borussia Monchengladbach Menang Telak!
-
Batal Konferensi Pers, PSSI: John Herdman Tak Enak Badan
-
John Herdman Batal Dikenalkan Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia Hari Ini
-
1 Hal ini Buktikan Jay Idzes Pemain Berkelas, AS Roma Nyaris Jadi Korban
-
Beckham Putra Selebrasi Ice Cold, Bojan Hodak: Untung Gak di Depan Jakmania